Segini Harga Motor Listrik Paddock Francesco Bagnaia di MotoGP

Charged Rimau S yang merupakan motor listrik Paddock Francesco Bagnaia di MotoGP dijual mulai Rp 40,8 jutaan

Segini Harga Motor Listrik Paddock Francesco Bagnaia di MotoGP
  • Oleh Satrio Adhy

  • Kamis, 12 September 2024 | 19:28 WIB

Mampu membuat motor listrik itu mempunyai daya jelajah sejauh 200 km. Lalu kecepatan maksimal mencapai 95 km/jam.

Sementara buat pengecasan hanya tiga jam jika menggunakan fitur Fast Charging. Namun bila memakai pengisian daya reguler harus memakan waktu lima jam.

Stefanus menjelaskan kalau Charged Rimau S telah mengantongi TKDN (Tingkat Komponen Dalam Negeri) sebesar 40 persen. Sehingga berhak mendapatkan subsidi motor listrik dari pemerintah.

Segini Harga Motor Listrik Paddock Francesco Bagnaia di MotoGP
Photo : KatadataOTO

Akan tetapi kuota insentif kendaraan roda dua setrum yang tersedia sudah terserap sempurna. Jadi masyarakat tidak bisa memanfaatkannya.

Namun jika Anda berniat membeli, harga Charged Rimau S adalah Rp 40,8 jutaan. Jumlah tersebut sudah berstatus OTR (On The Road) DKI Jakarta.

Charged sendiri menawarkan potongan harga sebesar Rp 1 juta. Diskon tersebut bisa didapatkan dengan melakukan pembelian di IMHAX 2024.


Terkini

motor
Honda Prediksi Penjualan Motor Listrik Hanya 40 Ribu Unit di 2025

Honda Prediksi Penjualan Motor Listrik Hanya 40 Ribu Unit di 2025

Karena insentif motor listrik masih menggantung, Astra Honda Motor memprediksi penjualan bakal terkoreksi

news
Persiapan MotoGP Mandalika 2025, MGPA Mulai Pelatihan Marshal

Presiden Dikabarkan Bakal Datang Nonton MotoGP Mandalika 2025

Presiden Prabowo Subianto dikabarkan bakal datang buat nonton MotoGP Mandalika 2025 pada Minggu (05/10)

news
Harga BBM Shell, BP AKR dan Vivo Semua Naik di Februari 2025

BBM yang Ditolak Vivo Bakal Dipakai Pertamina

BBM yang ditolak oleh Vivo karena adanya kandungan etanol akan tetap digunakan Pertamina buat penuhi kebutuhan pasar

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 3 Oktober 2025, Tetap Ketat di Akhir Pekan

Ganjil genap Jakarta tetap diterapkan secara ketat pada 3 Oktober 2025 untuk menyambut libur akhir pekan

news
SIM Keliling Jakarta

Lokasi SIM Keliling Jakarta Jelang Akhir Pekan 3 Oktober 2025

SIM keliling Jakarta masih beroperasi di lima tempat menjelang akhir pekan, simak informasi lengkapnya

news
Jadwal SIM Keliling Bandung 3 Oktober, Cek Lokasinya di Sini

Jadwal SIM Keliling Bandung 3 Oktober, Cek Lokasinya di Sini

Menjelang akhir pekan, SIM keliling Bandung tetap beroperasi untuk melayani para pengendara di Kota Kembang

motor
Isu Suzuki Satria Baru Mau Meluncur di Indonesia, Ini Faktanya

Isu Suzuki Satria Baru Mau Meluncur di Indonesia, Ini Faktanya

SIS masih membuka kemungkinan Suzuki Satria terbaru bakal diluncurkan untuk para konsumen di Indonesia

otosport
Motornya Berasap di MotoGP Jepang 2025, Ini Penjelasan Bagnaia

Motornya Berasap di MotoGP Jepang 2025, Ini Penjelasan Bagnaia

Francesco Bagnaia buka suara soal asap tebal yang muncul dari motornya jelang akhir balapan di Jepang