AISI Ungkap Faktor Pendukung Penjualan Sepeda Motor Tahun Ini
03 Januari 2026, 11:00 WIB
Pemesanan all new Honda Beat mencapai 4.000 unit, menunjukan tingginya minat masyarakat terhadap produk ini
Oleh Satrio Adhy
Selanjutnya all new Honda Beat mengalami pengurangan bobot sebanyak tiga kilogram. Penurunan berat didapat melalui mesin, Kick Arm (Kick Stater) dan Handle Grip belakang.
Secara total berat motor menjadi 87 kilogram. Pada edisi terdahulu Honda Beat tipe ISS menyentuh 90 kilogram.
Sementara pada bagian jantung pacu all new Honda Beat menggendong mesin berkapasitas 110 cc eSP. Diklaim memiliki daya 8.85 hp di 7.500 rpm juga torsi 9.2 Nm di 5.500 rpm.
AHM menyebut kalau produk mereka memiliki konsumsi bahan bakar yang cukup irit. Sebab guna menempuh 60.6 kilometer hanya membutuhkan satu liter BBM.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
03 Januari 2026, 11:00 WIB
31 Desember 2025, 16:00 WIB
31 Desember 2025, 11:00 WIB
28 Desember 2025, 09:00 WIB
25 Desember 2025, 15:00 WIB
Terkini
05 Januari 2026, 15:29 WIB
Hongqi punya sejumlah model kendaraan mewah yang menarik dan berpeluang dihadirkan di Indonesia tahun ini
05 Januari 2026, 14:00 WIB
Toyota Veloz Hybrid diharapkan bisa sampai ke konsumen sebelum momentum libur Lebaran pada Maret 2026
05 Januari 2026, 13:00 WIB
Penurunan harga BMW di pasar Cina sudah resmi diberlakukan sejak 1 Januari 2026 dengan besaran bervariasi
05 Januari 2026, 12:00 WIB
Melihat ketidakpastian insentif tahun ini, ekonom yakin penjualan mobil baru belum bisa tembus 1 juta unit
05 Januari 2026, 11:00 WIB
Sejumlah proyek strategis milik pemerintah yang ingin dijalankan dipercaya membawa efek bagi pasar motor baru
05 Januari 2026, 10:00 WIB
Harga mobil hybrid di RI belum mengalami penyesuaian, ada model baru Toyota dan varian anyar Chery Tiggo 8
05 Januari 2026, 09:00 WIB
Gakindo berharap penjualan pasar mobil baru di dalam negeri bisa segera bangkit, terutama untuk periode 2026
05 Januari 2026, 08:00 WIB
Julian Johan berhasil selesaikan SS 1 Rally Dakar 2026 setelah melintasi perjalanan 365 km yang penuh tantangan