Terdaftar di RI, Toyota Vios Hybrid Meluncur Duluan di Thailand

Sempat disinyalir hadir di GIIAS 2025, Toyota Vios Hybrid justru meluncur lebih dulu di pasar Thailand

Terdaftar di RI, Toyota Vios Hybrid Meluncur Duluan di Thailand

Sedangkan di Indonesia, sedan bukanlah jenis kendaraan yang populer. Tetapi Toyota baru-baru ini justru memperkenalkan Corolla Altis Hybrid GR Sport di perhelatan GIIAS 2025 guna memperluas lini elektrifikasinya.

Tampaknya Toyota masih melihat ada minat konsumen terhadap sedan sporti dengan banderol di bawah Rp 900 jutaan.

Saat ini sedan yang terbilang populer di Indonesia justru bertenaga listrik, yaitu BYD Seal.

Toyota Vios Hybrid Terdaftar di Indonesia

Di Indonesia, Toyota Vios generasi terkini sudah dihadirkan namun belum dibekali teknologi hybrid.

Menakar Peluang Toyota Vios Hybrid Melantai di GIIAS 2025
Photo : Tangkapan Layar

Tidak menutup kemungkinan PT Toyota Astra Motor (TAM) memboyong Vios Hybrid ke dalam negeri dengan banderol yang lebih kompetitif dibandingkan Corolla Altis Hybrid.

Sebab, Vios Hybrid sudah tercantum di Peraturan Menteri Dalam Negeri (Permendagri) Republik Indonesia Nomor 7 tahun 2025.

Tercatat nama Toyota Vios 1.5 Hybrid CVT (NYC100R-TEXHB) dengan tahun pembuatan 2025. Nilai Jual Kendaraan Bermotor (NJKB) produk itu Rp 325 jutaan.

Toyota Vios Hybrid di Thailand
Photo : Toyota

Setelah itu ada Toyota Vios 1.5 Hybrid CVT GRS (NYC10R-TEXGB) yang memiliki NJKB Rp 351 juta.

Buat gambaran, Harga Toyota Vios Hybrid di Thailand ditawarkan mulai dari 719.000 baht sampai 769.000 baht. Dalam kurs rupiah, angka ini setara Rp 360,2 jutaan-Rp 385 jutaan.


Terkini

motor
Yamaha Tmax

Yamaha Tmax DX Baru Meluncur, Harga Setara Toyota Innova Zenix

Yamaha Tmax DX model 2026 hadir untuk menggoda para pencinta touring berkantong tebal yang ada di Indonesia

mobil
Lepas

Lepas Siap Luncurkan 12 Mobil di RI Dalam 3 Tahun, Tidak Ada MPV

Lepas bakal fokus untuk meluncurkan SUV serta sedan di Indonesia dengan desain premium yang keunggulan tersendiri

mobil
Polytron G3

Polytron Siap Luncurkan Mobil Listrik Baru di 2026

Polytron menegaskan bakal meluncurkan mobil listrik baru di 2026 untuk memperkuat pasarnya di Tanah Air

mobil
Geely

Geely Berambisi Jadi Mobil Listrik Cina dengan TKDN Tertinggi

Menurut Geely, jika mereka bisa membuat mobil listrik dengan nilai TKDN tinggi maka bisa membawa banyak dampak

otopedia
Ducati Desmo450 MX Factory

Ducati Minat Bawa Desmo450 MX Factory ke RI buat Keperluan Balap

Menurut Ducati, Desmo450 MX Factory terbuka digunakan untuk keperluan balap motocross di dalam negeri

modifikasi
Mobil Cina

Kehadiran Mobil Cina Buka Peluang Baru buat Bengkel Modifikasi

Bengkel modifikasi Portals Sticker melihat peluang menghadirkan inovasi baru untuk para pengguna mobil Cina

mobil
Geely

Geely Siap Luncurkan Zeekr dan Lynk & Co ke Indonesia Tahun Ini

Keputusan Geely membawa Zeekr serta Lynk & Co ke Indonesia untuk menambah opsi mobil listrik bagi konsumen

news
SIM Keliling Jakarta

SIM Keliling Jakarta Hari Ini 21 Januari 2026, Ada di Glodok

Perpanjangan masa berlaku kartu bisa dilakukan dengan mudah di SIM keliling Jakarta, simak informasinya