New Mitsubishi Xpander Pakai AYC, Bikin Manuver Lebih Stabil
27 Juni 2025, 09:00 WIB
Strategi MMKSI di 2022 didasari oleh kesuksesan yang diraih 2021, beragam inovasi disiapkan demi kepuasan pelanggan mereka
Oleh Arie Prasetya
Dari sisi purnajual, MMKSI berhasil mendapatkan pencapaian positif pada 2021. Tercatat pertumbuhan penjualan suku cadang naik 29 persen dibandingkan 2020.
Sepanjang 2021, MMKSI telah memberikan beragam inovasi terkait produk serta layanan. Dari sisi produk, pabrikan telah menghadirkan New Pajero Sport, Xpander Rockford Fosgate Black Edition, Xpander Cross Rockford Fosgate Black Edition,serta New Xpander dan New Xpander Cross.
Tak hanya itu, sebagai bentuk kontribusi MMKSI terhadap perkembangan mobil listrik di Indonesia dihadirkan juga Minicab MiEV pada ajang GIIAS 2021.
Dari sisi pelayanan, MMKSI secara aktif memperluas fasilitas diler serta bodi dan cat di beberapa daerah. Terdapat juga MIRA atau Mitsubishi Virtual Assistant serta inovasi pada fitur My Mitsubishi Motors ID (MMID).
Sebagai perusahaan yang memiliki tanggung jawab sosial, MMKSI juga aktif melakukan kegiatan Corporate Social Responsibility (CSR). Dikemas dalam 3 (tiga) jenis kegiatan yaitu Mitsubishi CSR Children Program (MCP), Mitsubishi CSR Education Program (MEP) dan Mitsubishi CSR Humanity Program (MHP).
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
27 Juni 2025, 09:00 WIB
23 Juni 2025, 13:00 WIB
16 Juni 2025, 15:00 WIB
11 Juni 2025, 11:00 WIB
29 Mei 2025, 07:00 WIB
Terkini
04 Juli 2025, 23:00 WIB
Jeep Wrangler 4Xe Mojito mejeng dan digunakan para aktor dalam beradegan pada film Jurassic World Rebirth
04 Juli 2025, 22:00 WIB
Kemenhub tanggapi simpang siur wacana kenaikan dan potongan tarif ojol, sebut masih dalam tahap diskusi
04 Juli 2025, 21:00 WIB
Mazda CX-3 Essential diprediksi hadir di ajang GIIAS 2025 setelah terlebih dulu diluncurkan di Thailand
04 Juli 2025, 20:00 WIB
Banyaknya tantangan yang harus diatasi membuat uji coba Car Free Night pada Sabtu (05/07) resmi dibatalkan
04 Juli 2025, 19:00 WIB
Pihak Xpeng mengungkapkan alasan pihaknya bakal lebih dulu melakukan perakitan lokal X9 ketimbang G6
04 Juli 2025, 18:00 WIB
KatadataOTO merangkum enam kesalahan memilih tempat parkir yang dapat merugikan pengemudi saat bepergian
04 Juli 2025, 17:00 WIB
Desta kecelakaan saat memarkirkan Ducati DesertX yang digunakannya buat touring di kawasan Sembalun, NTB
04 Juli 2025, 16:30 WIB
Diler Xpeng di Puri, Jakarta Barat siapkan layanan 3S dan perbaikan bodi, ada unit test drive buat konsumen