BYD Gerah Desain Mobil Mereka Selalu Ditiru Kompetitor
02 Januari 2026, 16:00 WIB
Jetour T2 masih belum dijual, diklaim menawarkan berbagai keunggulan, baik dari sisi tampilan yang gagah
Oleh Satrio Adhy
Selain itu ada fitur keamanaan Advanced Driver Assistance Systems (ADAS) level dua. Terdiri dari door opening warning, 540 opening camera serta blind spot detection.
Ada juga ABS, EBD, Front Radar, 4 poin parking sensor, rain sensing wiper, EPB dan ABH, Auto Unlock During Collision, Adaptive Cruise Crontrol sampai Tire Pressure Monitoring System.
Untuk urusan jantung pacu, Jetour baru memperkenalkan mesin bensin berkubikasi 2.000 cc turbo. Diklaim mempunyai tenaga 241,6 hp dan torsi puncak 375 Nm.
Berkat konfigurasi di atas, Jetour T2 dapat berakselerasi dari diam sampai 10 km per jam hanya 8,7 detik saja.
Patut diketahui, Jetour T2 turut dipasarkan dengan dapur pacu 1.500 cc turbo serta Plug-in Hybrid Electric Vehicle (PHEV). Namun spesifikasi detail buat masing-masing tipe belum dibocorkan.
Sayang manufaktur asal Cina itu belum mau mengungkapkan harga Jetour T2 untuk para konsumen di Indonesia.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
02 Januari 2026, 16:00 WIB
31 Desember 2025, 15:00 WIB
30 Desember 2025, 13:00 WIB
29 Desember 2025, 19:00 WIB
28 Desember 2025, 09:00 WIB
Terkini
03 Januari 2026, 17:00 WIB
Dikta Wicaksono memiliki koleksi kendaraan yang cukup menarik digarasinya mulai dari mobil hingga motor klasik
03 Januari 2026, 15:00 WIB
TAM memutuskan mempertahankan harga Toyota Veloz Hybrid agar konsumen semakin tertarik membeli produk mereka
03 Januari 2026, 11:00 WIB
Setidaknya penundaan kebijakan opsen PKB dan BBNKB mampu memberikan dampak positif bagi pasar motor baru
03 Januari 2026, 09:00 WIB
Penjualan mobil listrik BYD di 2025 mencapai 2,26 juta unit lampaui Tesla yang hanya mampu melepas 1,64 juta unit
03 Januari 2026, 07:00 WIB
Mitsubishi Pajero generasi terbaru diyakini jadi bagian dari line up produk anyar pabrikan Jepang itu di 2026
02 Januari 2026, 20:22 WIB
Persaingan baru, rookie Diogo Moreira dan Toprak Razgatlioglu siap meramaikan ajang balap MotoGP 2026
02 Januari 2026, 19:00 WIB
Julian Johan sudah melakukan berbagai persiapan guna berlaga di Rally Dakar 2026, seperti latihan di Maroko
02 Januari 2026, 18:46 WIB
Taksi listrik Green SM kembali alami kecelakaan, pengamat sorot pentingnya pelatihan softskill pengemudi