Pabrik CATL di Indonesia Mulai Beroperasi Maret 2026
16 Mei 2025, 16:00 WIB
Kompetitor kuat asal China menjamur, mobil listrik murah Tesla akan dijual terjangkau mulai Rp300 jutaan
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – Tesla menghadapi persaingan kuat dari banyak produsen otomotif China. Di negara tersebut merek lokal seperti BYD sudah mulai membalap Tesla.
Di November 2023 penjualan mobil listrik Tesla di China turun 17.8 persen, paling drastis sejak penurunan terakhir di Desember 2022.
Elon Musk, CEO Tesla masih menyiapkan strategi buat mengantisipasi hal tersebut. Belum lama ini ia kembali membahas mobil listrik murah Tesla yang diharapkan bisa menjangkau lebih banyak konsumen.
Meskipun dengan harga lebih rendah ia mengklaim pengembangan serta produksi sudah mumpuni dan revolusioner.
Model terbaru itu dikenal sebagai mobil listrik Tesla US$25.000 atau setara Rp387.4 jutaan dalam kurs rupiah.
Dalam sebuah wawancara tentang Cybertruck bersama Sandy Munro, Elon kembali memberikan sedikit bocoran terkait rencana Tesla memperkenalkan mobil listrik murah.
“Kami sedang mengerjakan mobil listrik murah yang akan diproduksi dalam jumlah sangat banyak. Kami sudah terbilang maju di hal itu,” ungkap Elon kepada Munro, dikutip Rabu (6/12).
Ia mengatakan selalu memantau lini produksi model itu setiap minggu. Elon sendiri optimis kendaraan teranyar Tesla bakal memukau konsumen.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
16 Mei 2025, 16:00 WIB
16 Mei 2025, 15:00 WIB
16 Mei 2025, 08:00 WIB
15 Mei 2025, 21:00 WIB
15 Mei 2025, 19:00 WIB
Terkini
17 Mei 2025, 14:58 WIB
Touring perayaan satu dekade Nmax dan JMC diinisiasi Yamaha, libatkan berbagai generasi motor Nmax dan Xmax
17 Mei 2025, 13:00 WIB
Damri siapkan 200 bus listrik baru sebagai armada TransJakarta yang jadi andalan mobilitas warga Ibu Kota
17 Mei 2025, 11:00 WIB
Kehadiran Chery Tiggo 8 CSH mencuri perhatian penggemar otomotif di Indonesia karena harganya terjangkau
17 Mei 2025, 09:00 WIB
Bakal fokus mempersiapkan kehadiran DST Concept, Mitsubishi masih belum mau luncurkan Xpander Hybrid di RI
17 Mei 2025, 07:15 WIB
Penjualan Mitsubishi tahun fiskal 2024 kembali turun, Xpander pun berhasl menjadi penyelamat perusahaan
16 Mei 2025, 21:00 WIB
Toyota Indonesia gelar pendampingan TEY di Sumatera Barat untuk mematangkan visi dan misi proposal proyek lingkungan
16 Mei 2025, 20:22 WIB
PT MMKSI resmi meluncurkan versi terbaru Mitsubishi Xpander dan Xpander Cross hari ini, simak daftar harganya
16 Mei 2025, 18:00 WIB
Toyota bZ4X Touring atau bZ Woodland punya dimensi sedikit lebih panjang dan tampilannya semakin sporti