Hyundai Stargazer Tipe Baru Terdaftar Pakai Nama Essential Tech
19 November 2024, 18:22 WIB
Selisih Rp20 jutaan, ini perbedaan Hyundai Stargazer X yang baru diluncurkan dengan versi sebelumnya
Oleh Serafina Ophelia
Stargazer X sedikit lebih panjang dan mendapatkan tambahan ground clearance 5 mm. Berikut perbandingan dimensi kedua model tersebut:
Stargazer X | Stargazer | |
---|---|---|
P | 4.495 mm | 4.460 mm |
L | 1.815 mm | 1.780 mm |
T | 1.710 mm | 1.690 mm |
Fitur-fitur dan mode berkendara masih sama. Ada empat mode yaitu Normal, Eco, Sport dan Smart yang bisa dipakai sesuai kebutuhan pengemudi.
Namun untuk mempertegas nuansa sporti Stargazer X mendapatkan sedikit ubahan desain jok. Ada tambahan jahitan warna merah di kursi baris pertama dan kedua.
Masih mirip seperti Stargazer, kursi pengemudi dan penumpang baris pertama dibuat semi-bucket, menambah kenyamanan selama perjalanan.
Kemudian di sektor audio Stargazer X tipe tertinggi yaitu Prime sudah memakai speaker premium dari Bose.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
19 November 2024, 18:22 WIB
21 Oktober 2024, 14:00 WIB
19 Oktober 2024, 17:00 WIB
08 September 2024, 09:00 WIB
31 Agustus 2024, 11:00 WIB
Terkini
22 November 2024, 07:00 WIB
Cara urus paspor kendaraan sebelum Road Trip keluar negeri sebenarnya tidak terlalu sulit untuk dijalani
22 November 2024, 06:07 WIB
Polda Metro Jaya menghadirkan SIM Keliling Jakarta hari ini di lima tempat berbeda demi melayani masyarakat
22 November 2024, 06:05 WIB
Jangan sampai terlewat karena SIM keliling Bandung tidak beroperasi di akhir pekan, berikut informasinya
22 November 2024, 06:00 WIB
Ganjil genap Jakarta 22 November 2024 digelar di puluhan titik untuk memastikan kelancaran lalu lintas
21 November 2024, 22:30 WIB
Kepolisian siapkan 59 kendaraan listrik untuk memenuhi beragam kebutuhan penugasan anggota di lapangan
21 November 2024, 22:00 WIB
Harga Aion V yang meluncur di GJAW 2024 diperkirakan mencapai Rp 500 jutaan dan sudah bisa dipesan dari sekarang
21 November 2024, 21:00 WIB
Perputaran uang judi online mencapai Rp 900 triliun, cukup untuk membeli Hyundai Tucson Hybrid secara tunai
21 November 2024, 20:00 WIB
Kebijakan opsen PKB serta PPN 12 persen yang bakal diterapkan awal 2025 diprediksi memberatkan industri motor