Kehadiran Banyak Mobil Listrik Bikin Pengusaha Audio Menjerit

Banyaknya teknologi terkini pada mobil listrik membuat para pemilik enggan melakukan modifikasi pada kendaraan

Kehadiran Banyak Mobil Listrik Bikin Pengusaha Audio Menjerit

“Tahun ini kalau kita tidak mengubah strategi omset kami turun banyak, bisa sampai 20-30 persen,” tegas Ayong.

Mobil Lama Jadi Andalan

Ayong mengungkapkan bahwa kondisi para pengusaha audio juga semakin terancam. Seperti dengan kehadiran model-model baru dari pabrikan Jepang.

Sama seperti mobil listrik, produk anyar dari Toyota, Lexus hingga Honda membuat pemilik enggan melakukan modifikasi.

Kehadiran Banyak Mobil Listrik Bikin Pengusaha Audio Menjerit
Photo : KatadataOTO

“Pemain head unit sekarang pangsanya tinggal di second hand car. Bersyukur Indonesia belum menerapkan aturan scrap car, jadi mobil tua masih banyak,” tegas Ayong.

Ia mencontohkan pemilik mobil lawas lebih memilih memperbarui sistem audio lalu interior ketimbang menjual kendaraannya.

Dengan demikian kian sempit pasar audio di Indonesia. Memaksa para pengusaha mencari cara lain buat bisa bertahan.

“Jadi mau tidak mau main ke non elektronik yang tidak terhubung ke ECU dan CPU. Misal lampu, gril, bodi kit sampai kamera 360 derajat,” pungkas Ayong.

Namun persaingan pun tidak kalah sulit. Mengingat mobil listrik asal Tiongkok turut sudah dibekali berbagai fitur terkini.


Terkini

otosport
Julian Johan

Julian Johan Selesaikan SS 1 Rally Dakar 2026, Raih Posisi Keenam

Julian Johan berhasil selesaikan SS 1 Rally Dakar 2026 setelah melintasi perjalanan 365 km yang penuh tantangan

otopedia
Biaya pembuatan SIM

Biaya Pembuatan dan Perpanjang SIM di 2026, Masih Terjangkau

Biaya pembuatan dan perpanjang SIM di Indonesia masih belum mengalami perubahan apapun dari pemerintah

news
SIM keliling bandung

Lokasi SIM Keliling Bandung 5 Januari 2026, Ada di Tenth Avenue

Demi melayani kebutuhan masyarakat, kepolisian menghadirkan dua lokasi SIM keliling Bandung pada hari ini

otopedia
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 5 Januari 2025, Awas Macet di Banyak Lokasi

Ganjil genap Jakarta kembali digelar hari ini untuk mengantisipasi macet setelah warga Ibu Kota kembali beraktivitas

news
SIM Keliling Jakarta

SIM Keliling Jakarta Beroperasi di Awal 2026, Simak Lokasinya

Ada lima lokasi fasilitas SIM keliling Jakarta yang beroperasi hari ini, pemohon perlu bawa dokumen pelengkap

otosport
Toyota

Toyota Kembali ke F1, Jadi Sponsor Utama Tim Haas di 2026

Nama Toyota kembali ke grid F1, divisi motorsports Toyota Gazoo Racing jalin kerja sama dengan tim Haas

modifikasi
Modifikasi

Jangan Asal Ikutan, Ini Prediksi Tren Modifikasi 2026

Aliran modifikasi proper diperkirakan bakal mendominasi di 2026 karena mempertahankan fungsi utama kendaraan

otopedia
Bearing Roda Depan

Ciri Bearing Roda Depan Motor Alami Kerusakan, Jangan Dibiarkan

Bearing roda depan yang mengalami kerusakan, dapat membahayakan pemilik ketika digunakan di jalan raya