Isi Garasi Gibran Rakabuming, Pajero Sport Absen dari Daftar

Ada Honda Scoopy sampai Royal Enfield serta LMPV sejuta umat Toyota Avanza, berikut isi garasi Gibran Rakabuming

Isi Garasi Gibran Rakabuming, Pajero Sport Absen dari Daftar

Pada laporan LHKPN periode 2020 dan 2021, masih ada tercatat satu unit Mitsubishi Pajero Sport lansiran 2016 senilai Rp350 juta. Hanya saja mobil ini tidak ditemukan lagi di laporan 2022 karena Gibran mengaku telah menjual mobil tersebut.

Saat ini tercatat ada enam unit kendaraan dengan rincian tiga sepeda motor dan empat mobil. Selengkapnya, beriku ini isi garasi Gibran Rakabuming berdasarkan laporan ELHKPN periode 2022.

1. Honda Scoopy

Di nomor satu Gibran diketahui memiliki satu unit motor yang pastinya tidak asing buat masyarakat yakni Honda Scoopy. Skutik bergaya retro ini tercatat senilai Rp7 juta berdasarkan laporan tersebut.

Jika berminat untuk membeli unit baru harganya dibanderol mulai dari Rp21.8 jutaan sampai Rp22.6 jutaan, tergantung variannya.

Mengutip dari situs resmi Honda ada empat varian yang ditawarkan yaitu Fashion, Sporty, Prestige dan Stylish.

2. Honda CB-125

Photo : Istimewa

Kali ini ada motor lawas lansiran 1974 milik GIbran. Diklaim merupakan hasil sendiri nilainya sekarang adalah Rp5 juta.

Pada 2018 Gibran memodifikasi unitnya jadi aliran cafe racer di rumah modifikasi RRRG (Rich Richie Ride & Garage).

Desain aslinya terlihat antik, membuat CB-125 jadi incaran kolektor dan penggemar motor lawas. Setelah dimodifikasi unitnya terlihat jadi lebih unik dengan baluran kelir biru dan putih.


Terkini

news
Kendaraan listrik polisi

Kepolisian Siapkan 59 Kendaraan Listrik untuk Kebutuhan Patroli

Kepolisian siapkan 59 kendaraan listrik untuk memenuhi beragam kebutuhan penugasan anggota di lapangan

mobil
Aion V

Prediksi Harga Aion V yang Meluncur di GJAW 2024

Harga Aion V yang meluncur di GJAW 2024 diperkirakan mencapai Rp 500 jutaan dan sudah bisa dipesan dari sekarang

mobil
Perputaran uang judi online cukup buat beli 1,2 juta Hyundai Tucson

Perputaran Uang Judi Online Setara 1,2 Juta Hyundai Tucson Hybrid

Perputaran uang judi online mencapai Rp 900 triliun, cukup untuk membeli Hyundai Tucson Hybrid secara tunai

motor
Opsen PKB dan PPN 12 Persen Bikin Industri Motor Menjerit

Opsen PKB dan PPN 12 Persen Bikin Industri Motor Menjerit

Kebijakan opsen PKB serta PPN 12 persen yang bakal diterapkan awal 2025 diprediksi memberatkan industri motor

mobil
Indomobil Group Bakal Sediakan Mobil Listrik Bagi PLN Icon Plus

Indomobil Group Bakal Sediakan Mobil Listrik Bagi PLN Icon Plus

Indomobil Group baru saja menjalin kerja sama untuk menyediakan berbagai mobil listrik bagi PLN Icon Plus

otosport
Federal Oil

Federal Oil Sambut Kedatangan Fermin Aldeguer di Gresini Racing

Federal Oil menyambut kedatangan pembalap baru di tim Gresini Racing untuk beraksi di musim balap MotoGP 2025

mobil
Toyota bZ7 Concept Debut, Prius Listrik yang Pakai Baterai BYD

Toyota bZ7 Concept Debut, Prius Listrik yang Pakai Baterai BYD

Begini tampilan mobil konsep Toyota bZ7 yang debut di China, penggerak sampai baterainya disuplai oleh BYD

mobil
Neta Sebut Bangun Diler di Pluit Potensial

Diler Neta di Pluit Disebut Memiliki Potensi, Target 50 Unit Sebulan

Jadi sasaran sejumlah manufaktur otomotif China, Neta mengungkapkan mengapa area Pluit terbilang potensial