Insentif Otomotif Disarankan Fokus Pada Mobil Dengan TKDN Tinggi
30 Desember 2025, 11:00 WIB
Bisa jadi pilihan LCGC tiga baris harga kompetitif, ada diskon Toyota Calya di November 2023 Rp15 juta
Oleh Serafina Ophelia
TRENOTO – LCGC (low cost green car) bisa jadi pilihan menarik buat Anda yang mencari mobil dengan banderol di bawah Rp200 jutaan. Tidak hanya mobil dua baris juga ada LCGC tiga baris dapat memuat lebih banyak penumpang.
Salah satu pilihan yang bisa jadi pertimbangan yakni Toyota Calya. LCGC tiga baris andalan pabrik asal Jepang ini dibanderol mulai Rp160 jutaan dan kerap tersedia dalam opsi cicilan ringan.
Model ini mengalami pembaruan minor atau facelift pada pertengahan 2022. Dibuat terlihat lebih sporti pakai desain gril geometri, lampu LED smoked dan pelek two tone ukuran 14 inci.
Tambahan lain adalah antena shark fin kemudian spion sudah otomatis guna memudahkan pemilik.
Sementara masuk ke interior, kabin didominasi warna hitam dan coklat. Fitur entertainment semakin lengkap dengan kehadiran head unit terintegrasi Bluetooth Connection di trim E dan Smartphone Mirroring Connection untuk tipe G.
Menjelang akhir tahun beberapa tenaga penjual mulai menawarkan potongan harga buat beragam model, tidak ketinggalan Calya.
“Kalau diskon Toyota Calya bisa sampai Rp15 jutaan,” ucap seorang tenaga penjual Toyota saat dihubungi TrenOto belum lama ini.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
30 Desember 2025, 11:00 WIB
29 Desember 2025, 12:14 WIB
25 Desember 2025, 09:00 WIB
13 Desember 2025, 19:00 WIB
10 Desember 2025, 09:00 WIB
Terkini
11 Januari 2026, 09:00 WIB
Mobil bekas di bawah Rp 100 juta di awal 2026 bisa menjadi pilihan menarik untuk dijadikan andalan bermobilitas
11 Januari 2026, 07:00 WIB
Raffi Ahmad terpantau memiliki kendaraan baru di garasinya termasuk BAIC BJ40 Plus dan Toyota Starlet
10 Januari 2026, 17:00 WIB
Diskon Hyundai Creta tembus Rp 45 juta berlaku khusus unit lansiran 2025, tipe Prime jadi Rp 300 jutaan
10 Januari 2026, 15:00 WIB
Honda UC3 hadir untuk menggoda para konsumen di Thailand dan Vietnam dengan berbekal berbagai keunggulan
10 Januari 2026, 13:00 WIB
Jaecoo Indonesia akui ketersediaan jaringan menjadi tantangan buat mereka di 2026 dan harus segera diatasi
10 Januari 2026, 11:00 WIB
ETLE Drone kini resmi beroperasi di lokasi yang selama ini sulit terjangkau oleh para petugas di lapangan
10 Januari 2026, 09:30 WIB
Krisis geopolitik berdampak besar pada sektor otomotif, Toyota Indonesia mewaspadai pengaruhnya pada logistik dan rantai pasok
10 Januari 2026, 09:00 WIB
Ada beberapa faktor mengapa AISI menetapkan target penjualan motor baru di 6,7 juta buat periode 2026