3 Pilihan Honda BR-V Bekas November 2023 Harga Rp100 Jutaan

Harga Honda BR-V bekas hampir setara LCGC di Rp100 jutaan, berikut TrenOto kumpulkan tiga pilihan unitnya

3 Pilihan Honda BR-V Bekas November 2023 Harga Rp100 Jutaan

Konsumen bisa melakukan tukar tambah, berlaku buat semua merek mobil dan lansiran berapapun tanpa syarat. Tambahan lagi ada bonus voucher belanja sebesar Rp300 ribu selama November 2023.

Angka odometer BR-V tersebut cukup tinggi di 118.343 km. Namun tidak perlu khawatir karena mobil sudah lulus inspeksi dan punya sertifikasi.

Tambahan lagi ada gratis jasa servis berkala oli dan garansi satu tahun buat mesin, transmisi, rem dan AC. Lalu Home Test Drive untuk calon konsumen dengan jarak maksimum 30 kilometer tidak dikenakan biaya.

3. Honda BR-V 1.5 E AT 2018, Rp176 juta

Harga Honda BR-V Bekas
Photo : OLX Autos

Masih sama seperti unit terdahulu pakai warna putih, mobil ini dibanderol RP176 juta untuk transaksi kredit. Sementara jika berminat beli secara tunai harga jadi Rp186 juta.

Berlokasi di Jakarta Selatan, konsumen bisa menghubungi langsung penjual buat mengetahui skema cicilan dan informasi lebih lanjut.

Hitungan odometer di angka 74.112 km. Pembelian sudah termasuk garansi mesin, transmisi, sistem pengereman sampai AC selama 12 bulan.

Lalu bebas biaya jasa servis berkala, diskon oli dan diskon tukar tambah aki. Calon konsumen bisa melakukan Home Test Drive untuk mencoba langsung unit BR-V tersedia.


Terkini

motor
Yamaha

Yamaha Nmax sampai Xmax Bersolek, Pakai Livery 25 Tahun Maxi

Yamaha Nmax maupun Xmax kini tampil beda setelah diberikan livery khusus, yakni 25 tahun Maxi yang sporty

mobil
Aletra

Mobil Baru Aletra Siap Meluncur Kuartal Kedua 2026

Hampir dua tahun sejak peluncuran L8, Aletra akhirnya siap menghadirkan produk baru buat konsumen tahun ini

mobil
Mobil listrik Mitsubishi

Wujud Mobil Listrik Terbaru Mitsubishi, Siap Tantang Hyundai Kona

Mobil listrik terbaru Mitsubishi memiliki ukuran kompak dan bahasa desain baru pakai basis Foxtron Bria

motor
Yamaha Tmax

Yamaha Tmax DX Baru Meluncur, Harga Setara Toyota Innova Zenix

Yamaha Tmax DX model 2026 hadir untuk menggoda para pencinta touring berkantong tebal yang ada di Indonesia

mobil
Lepas

Lepas Siap Luncurkan 12 Mobil di RI Dalam 3 Tahun, Tidak Ada MPV

Lepas bakal fokus untuk meluncurkan SUV serta sedan di Indonesia dengan desain premium yang keunggulan tersendiri

mobil
Polytron G3

Polytron Siap Luncurkan Mobil Listrik Baru di 2026

Polytron menegaskan bakal meluncurkan mobil listrik baru di 2026 untuk memperkuat pasarnya di Tanah Air

mobil
Geely

Geely Berambisi Jadi Mobil Listrik Cina dengan TKDN Tertinggi

Menurut Geely, jika mereka bisa membuat mobil listrik dengan nilai TKDN tinggi maka bisa membawa banyak dampak

otopedia
Ducati Desmo450 MX Factory

Ducati Minat Bawa Desmo450 MX Factory ke RI buat Keperluan Balap

Menurut Ducati, Desmo450 MX Factory terbuka digunakan untuk keperluan balap motocross di dalam negeri