Test Drive Hyundai Avante N, Bikin Lupa Sama Honda Civic Type R

TrenOto berkesempatan test drive Hyundai Avante N langsung di Hyundai Motor Group (HMG) Driving Experience Center Korea Selatan

Test Drive Hyundai Avante N, Bikin Lupa Sama Honda Civic Type R
Rating Trenoto :

Performa, stabilitas, kenyamanan, keselamatan

Belum masuk Indonesia

TRENOTO – Sebelum masuk menu utama test drive Hyundai Avante N, bagi Anda yang belum akrab dengan mobilnya simak dulu pendahuluan berikut. Sedan asal Korea Selatan ini masuk dalam jajaran model berperforma tinggi Hyundai N seperti i20 N, i30 N, i30 Fastback N, Veloster N dan Kona N.

Line N sendiri dibuat Hyundai untuk pasar dunia khususnya Eropa. Dan memiliki target pasar yang sama atau menantang langsung mobil-mobil berperforma tinggi buatan Eropa seperti keluarga Mercedes-Benz AMG serta BMW M.

Lewat N intinya Hyundai coba menggoda car enthusiast dengan mobil yang cocok digunakan aktivitas dan hobi. Artinya bisa digunakan harian sekaligus handal juga sebagai pemacu adrenaline di sirkuit.

Test Drive Hyundai Avante N
Photo : TrenOto
Hyundai Avante N atau Elantra N sendiri memiliki desain modern dan sporti, memiliki garis tegas yang menyelimuti hampir seluruh sudut bodinya. Tampilan aerodinamis direalisasikan pada dimensi panjang 4.675mm, lebar 1.825mm, tinggi 1.420mm serta jarak sumbur roda atau wheelbase 2.720mm.

Baca Juga : Hyundai Pony Coupe Concept, Inspirasi Mobil Back To Future

Masuk ke dalam kabin Anda akan disambut nuansa sport mulai dari desain dasbor, kursi termasuk lingkar kemudi dengan dominasi warna hitam. Kursi bucket dapat diposisikan sesuai selera, meski agak rendah namun tidak mengganggu visibilitas.

Saat mencermati desain ekterior dan interior lebih dalam, rasanya memang cocok jika mobil ini digunakan untuk ke kantor sekaligus teman ngebut di sirkuit saat akhir pekan.


Terkini

mobil
Biaya produksi mobil Toyota

Toyota Akui Biaya Produksi Mobil Meningkat Akibat Kenaikan PPN

Toyota Motor Manufacturing Indonesia mengakui bahwa biaya produksi mobil akan meningkat karena kenaikan PPN

motor
Beli Motor Bekas Hanya STNK Bisa Buat BPKB, Ada Syaratnya

Beli Motor Bekas Hanya STNK Bisa Dibuatkan BPKB, Pahami Syaratnya

Terdapat sejumlah syarat serta prosuder yang harus dipenuhi ketika ingin mengurus BPKB pada motor bekas

mobil
Toyota Susun Strategi Buat Hadapi Kenaikan PPN 12 Persen

Toyota Berharap Dukungan Pemerintah Hadapi Kenaikan PPN 12 Persen

Toyota mengaku tengah menyusun beragam strategi guna menghadapi kenaikan PPN 12 persen di awal tahun depan

news
Aturan Insentif Impor Mobil Listrik Diperbarui, Ini Rinciannya

Aturan Insentif PPnBM Impor Mobil Listrik CBU Berubah Lagi

Pemerintah memberikan kelonggaran untuk aturan terkait insentif impor mobil listrik, berikut rinciannya

mobil
Aion V

Aion V Siap Diperkenalkan di GJAW 2024

Aion V siap diperkenalkan di ajang Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2024 yang diselenggarakan akhir pekan ini

news
Jadwal SIM Keliling Jakarta 20 November, Cak Lokasinya di Sini

Jadwal SIM Keliling Jakarta 20 November, Cek Lokasinya di Sini

Para pengendara bisa memanfaatkan kehadiran SIM Keliling Jakarta milik Polda Metro Jaya pada hari ini

mobil
Ganjil genap Jakarta

Ganjil genap Jakarta 20 November 2024, Diawasi Kamera ETLE

Pembatasan ganjil genap Jakarta 20 November 2024 kini diawasi oleh kamera ETLE guna memudahkan para petugas

news
Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 20 November

Dua lokasi tersedia untuk perpanjang masa berlaku SIM A atau C, cek informasi SIM keliling Bandung hari ini