Alasan Jorge Martin Menepi di Pertengahan MotoGP Valencia 2025
17 November 2025, 22:00 WIB
MotoGP Mandalika musim depan bakal berlangsung pada 5 Oktober 2025 mundur dari penyelenggaraan tahun ini
Oleh Satrio Adhy
KatadataOTO – Gelaran MotoGP Mandalika 2024 baru saja rampung dilaksanakan. Ajang tahun ini diklaim mengalami peningkatan dari sebelumnya.
Bahkan jumlah penonton yang hadir langsung di Sirkuit Mandalika mencapai 120 ribu orang. Angka tersebut naik dari 102.929 orang di 2023.
Presiden Joko Widodo (JokowI) pun mengaku senang. Bahkan dia gembira ajang balapan para raja bisa berjalan dengan lancar.
“Saya lihat perkembangan selama tiga tahun ini sangat baik. Terutama dari segi manajemen serta fasilitas,” ujar Jokowi di Youtube Sekretariat Kabinet, Senin (30/9).
Dia memastikan MotoGP Mandalika tetap berlangsung pada 2025. Kabar tersebut disampaikan saat menonton aksi Jorge Martin dan kawan-kawan kemarin.
Meski begitu ada beberapa hal yang harus persiapkan lebih matang. Hal ini agar balapan kelas premier dapat berjalan lancar.
“Saya kira yang masih kurang kita evaluasi, diperbaiki serta koreksi. Tetapi dari Dorna menyampaikan penyelenggaraan kita sangat baik, ada lagu nasional dan tarian,” lanjut Presiden Jokowi.
Orang nomor satu di Indonesia itu pun berharap MotoGP Mandalika 2025 lebih diminati lagi oleh masyarakat. Sehingga penonton yang datang bertambah banyak.
Di sisi lain Dorna sudah merilis kalender MotoGP 2025. Thailand menjadi seri pembuka pada tahun depan menggeser Qatar.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
17 November 2025, 22:00 WIB
16 November 2025, 21:24 WIB
15 November 2025, 07:00 WIB
14 November 2025, 19:00 WIB
12 November 2025, 17:00 WIB
Terkini
25 November 2025, 14:00 WIB
Lamborghini Urus SE PHEV debut di Cina, disebut sebagai pasar yang potensial dan strategis buat mereka
25 November 2025, 13:28 WIB
Jetour ingin menguatkan jaringan diler serta layanan, agar para pengguna T2 di Tanah Air merasa di manjakan
25 November 2025, 11:00 WIB
BYD Racco sempat mencuri perhatian para pencinta otomotif setelah resmi diluncurkan dalam ajang JMS 2025
25 November 2025, 10:00 WIB
Target penjualan mobil sebesar 850 ribu unit disebut terlalu optimistis, Mitsubishi berikan prediksinya
25 November 2025, 09:00 WIB
Jetour T2 diklaim ramai diminati pengunjung GJAW 2025, bahkan sudah terpesan ratusan unit sejak diluncurkan
25 November 2025, 08:00 WIB
Toyota Veloz Hybrid akan dijadikan sebagai produk ekspor di masa depan dengan dikirim ke beberapa negara
25 November 2025, 07:00 WIB
Jetour T2 i-DM bakal meluncur tahun dengan harga Rp 800 jutaan dan dipercaya bisa meningkatkan penjualan
25 November 2025, 06:11 WIB
Pemilik SIM A dan C wajib memperhatikan masa berlaku kartu, bisa diperpanjang di SIM keliling Jakarta