Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia dan Marquez Naik Podium

Francesco Bagnaia merajai MotoGP Spanyol 2024, dia mencatatkan kemenangan tiga kali berturut-turut di Jerez

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia dan Marquez Naik Podium

KatadataOTOMotoGP Spanyol 2024 baru saja digelar, Francesco Bagnaia sukses menjadi pemenang dalam balapan yang dihelat di Sirkuit Jerez, Minggu (28/4).

Bagnaia berhasil mengalahkan sejumlah pembalap tuan rumah. Sebut saja seperti Maverick Vinales sampai Pedro Acosta.

Sementara itu Marc Marquez juga berhasil naik podium di MotoGP Spanyol 2024. The Baby Alien menempati posisi kedua di Jerez.

Lalu Marco Bezzecchi melengkapi posisi tiga besar balapan akhir pekan ini. Di urutan keempat menjadi milik Alex Marquez.

Jorge Martin Sebut Bagnaia Kandidat Kuat Juara Dunia MotoGP 2024
Photo : Twitter

Sedangkan posisi kelima ditempati pembalap Ducati lainnya, yakni Enea Bastianini yang mampu tampil sempurna.

Jalannya Balapan MotoGP Spanyol 2024


Terkini

mobil
Penjualan Neta di Indonesia

Alasan Penjualan Neta Oktober 2024 Tidak Tercatat Gaikindo

Penjualan Neta Oktober 2024 tidak tercatat dalam laporan Gaikindo karena keterlambatan dalam pelaporan

mobil
Mobil terlaris Oktober 2024

20 Mobil Terlaris Oktober 2024, BYD M6 Berhasil Masuk 10 Besar

20 mobil terlaris Oktober 2024 menjadi perhatian banyak orang karena BYD M6 berhasil masuk ke dalam daftar

otosport
Profil Jorge Martin, Sang Jawara dari Negeri Matador

Profil Jorge Martin, Sang Jawara dari Negeri Matador

Jorge Martin baru saja menempatkan diri sebagai juara dunia MotoGP 2024 usai unggul atas Francesco Bagnaia

news
Cegah Kecelakaan, Pengamat Usul Penyitaan Truk Tak Laik Jalan

Cegah Kecelakaan, Pengamat Usul Penyitaan Truk Tak Laik Jalan

Dapat bantu mencegah kecelakaan, pengamat kembali sorot aturan soal penyitaan truk yang tidak laik jalan

mobil
GJAW 2024 Bakal Digelar Akhir Pekan, Banyak Promo Menarik

GJAW 2024 Siap Digelar Akhir Pekan, Banyak Promo Menarik

Sejumlah pabrikan seperti Neta, Mitsubishi sampai Wuling akan menyediakan program menarik di GJAW 2024

mobil
Modal Mazda MX-30 Lawan EV China di RI, Andalkan Konsumen Setia

Modal Mazda MX-30 Lawan EV China di Indonesia

Ditawarkan Rp 860 jutaan namun daya jelajah 200 km, simak modal mobil listrik Mazda MX-30 di Indonesia

motor
Daftar Harga Vespa Matic Jelang Akhir Tahun, Mulai Rp 40 Jutaan

Daftar Harga Vespa Matic Jelang Akhir Tahun, Mulai Rp 40 Jutaan

Berikut daftar harga Vespa matic pada November 2024, LX 125 menjadi yang termurah dengan banderol Rp 40 jutaan

mobil
Harga Mobil Berpeluang Naik, Honda Bersiap Hadapi PPN 12 Persen

Harga Mobil Berpeluang Naik, Honda Bersiap Hadapi PPN 12 Persen

Ada kemungkinan harga mobil OTR tahun depan naik imbas PPN 12 persen, Honda mulai siapkan strategi penjualan