Jadwal Ganjil Genap Puncak 9 Januari 2026, Cek Jalur Alternatif
09 Januari 2026, 14:00 WIB
Aturan ganjil genap Puncak kembali diberlakukan tetapi ada beberapa kendaraan yang kebal dari aturan tersebut
Oleh Adi Hidayat
TRENOTO – Aturan ganjil genap Jakarta selalu dihentikan saat akhir pekan dan tanggal merah sehingga masyarakat lebih mudah berpergian. Tetapi hal sebaliknya justru dilakukan oleh Polres Bogor yang menerapkan aturan serupa setiap akhir pekan.
Hal ini karena setiap akhir pekan terjadi kepadatan khususnya di jalur Puncak. Daerah tersebut memang masih menjadi lokasi favorit warga Jakarta dan sekitarnya untuk menghabiskan libur akhir pekan.
Sayangnya daya tarik tersebut tidak diimbangi dengan penambahan kapasitas jalan. Padahal jumlah lokasi wisata terus bertambah dan volume kendaraan pun meningkat.
Kondisi tersebut pun membuat kepolisian harus melakukan tindakan agar kemacetan bisa berkurang. Salah satunya adalah dengan menerapkan ganjil genap Puncak sehingga jumlah kendaraan bisa ditekan.
Penerapan ganjil genap Puncak dimulai Jumat (03/03) pukul 14.00 dan berakhir Minggu, (05/03) jam 24.00. Diharapkan kepada masyarakat menyesuaikan jadwal berkendaranya atau menggunakan rute alternatif.
Selain melakukan ganjil genap pihak Polres Bogor menggelar kebijakan one way baik ke arah atas maupun bawah. Namun waktu pelaksanaan tidak akan tetap sebab tergantung penilaian petugas di lapangan.
Meski demikian ada beberapa kendaraan dibebaskan dari aturan. Pengecualian diberikan hanya untuk mobil atau motor tertentu sehingga diharapkan arus lalu lintas tetap terjaga.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
09 Januari 2026, 14:00 WIB
29 Desember 2025, 08:00 WIB
27 Desember 2025, 13:00 WIB
25 Desember 2025, 13:00 WIB
19 Desember 2025, 14:00 WIB
Terkini
15 Januari 2026, 19:00 WIB
FIM menetapkan aturan baru terkait prosedur menyalakan motor pasca kecelakaan di tengah balapan MotoGP
15 Januari 2026, 17:00 WIB
Valentino Rossi percaya Desmosedici milik Ducati masih akan kompetitif usai peraturan MotoGP 2027 dijalankan
15 Januari 2026, 16:00 WIB
Insiden mobil listrik terbakar tidak semata-mata disebabkan oleh baterai, berikut analisa EVSafe Indonesia
15 Januari 2026, 15:00 WIB
Menurut informasi yang dihimpun, Toyota Innova Zenix paling murah dipasarkan dengan banderol Rp 437,3 jutaan
15 Januari 2026, 14:00 WIB
Harga Hyundai Ioniq 5 langsung terkerek tinggi dibandingkan tahun lalu, sehingga bisa memberatkan konsumen
15 Januari 2026, 13:00 WIB
MG Motor Indonesia menggelar program penawaran menarik untuk konsumen setia di Tanah Air di awal 2026
15 Januari 2026, 12:00 WIB
Airlangga mengaku tengah melakukan evaluasi insentif otomotif untuk di 2026 agar industri bisa tetap berjalan
15 Januari 2026, 11:00 WIB
Toyota Avanza jadi mobil terlaris di 2025 namun BYD mulai merangsek naik dengan memasukkan dua model ke 20 besar