Simpang Siur Subsidi Motor Listrik, Produsen Minta Kejelasan
25 Oktober 2024, 21:00 WIB
Kegiatan pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih dilaksanakan hari ini, ada rekayasa lalu lintas
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – Rekayasa lalu lintas selama pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Terpilih, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka digelar hari ini, Minggu (20/10).
Guna mendukung kegiatan, ada pengalihan arus kendaraan di beberapa wilayah di kawasan Jakarta seperti telah disampaikan oleh Dishub (Dinas Perhubungan). Mengingat ada beberapa negara tetangga diperkirakan menghadiri pelantikan presiden.
“Untuk menunjang rangkaian kegiatan pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Terpilih periode 2024-2029, akan ada rekayasa lalu lintas di beberapa ruas jalan mulai pukul 08.00-16.00 WIB,” ucap Syafrin Liputo, Kepala Dishub seperti dikutip Antara, Sabtu (19/10).
Selain itu kegiatan HBKB (Hari Bebas Kendaraan Bermotor) alias Car Free Day yang biasa digelar di sekitar Jalan Sudirman-Thamrin juga ditiadakan.
Supaya menghindari penumpukan arus lalu lintas, masyarakat diharapkan bisa menghindari kawasan Senayan. Karena di jam tertentu ada tamu VVIP melewati area tersebut.
Selain itu pihak kepolisian juga sudah melakukan pemetaan titik kemacetan dan koordinasi dengan pihak terkait sehingga acara dapat berjalan lancar.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
25 Oktober 2024, 21:00 WIB
22 Oktober 2024, 18:00 WIB
22 Oktober 2024, 08:00 WIB
21 Oktober 2024, 18:00 WIB
21 Oktober 2024, 16:00 WIB
Terkini
26 Oktober 2024, 07:00 WIB
BYD memboyong semua mobil listrik mereka ke GIIAS Semarang 2024 untuk menarik minat masyarakat Jawa Tengah
25 Oktober 2024, 21:00 WIB
Pemberian subsidi motor listrik disinyalir tidak berlanjut di era Prabowo Subianto, produsen minta kejelasan
25 Oktober 2024, 20:00 WIB
FIFGroup menargetkan untuk mendapat nilai transaksi sebesar Rp 6,8 miliar pada ajang IMOS 2024 di ICE BSD
25 Oktober 2024, 19:00 WIB
FIFGroup siapkan beragam promo selama IMOS 2024 guna menarik minat pelanggan untuk bertransaksi di pameran
25 Oktober 2024, 18:00 WIB
Terdapat promo menarik disiapkan bagi pengunjung GIIAS Semarang 2024 yang ingin membeli mobil hybrid Suzuki
25 Oktober 2024, 17:31 WIB
Jorge Martin dan Francesco Bagnaia diprediksi bakal bertarung sengit dalam gelaran MotoGP Thailand 2024
25 Oktober 2024, 17:28 WIB
Perang harga jadi strategi di tengah pelemahan pasar, tetapi Hyundai sebut hal ini bisa merugikan diler
25 Oktober 2024, 15:00 WIB
Meski ada iuran tambahan, IMI sebut asuransi TPL memberikan banyak manfaat buat pemilik kendaraan bermotor