Polda Metro Jaya Siapkan Strategi Hadapi Arus Balik Libur Nataru
30 Desember 2025, 07:00 WIB
Selama libur Nataru, ada sejumlah rest area yang menyediakan fasilitas SPKLU buat pengguna mobil listrik
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – Populasi mobil listrik di Indonesia saat ini mulai bertambah seiring banyaknya pendatang baru dengan harga kompetitif di segmennya.
Mobil listrik jadi salah satu moda transportasi utama sejumlah pengguna kendaraan, baik untuk mobilitas perkotaan maupun jarak jauh.
Buat mengakomodir kebutuhan pengguna mobil listrik khususnya di saat libur Natal dan Tahun Baru (Nataru), Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) disebar di rute mudik seperti ruas Tol Trans Jawa.
Deretan SPKLU yang ada di rest area juga beragam. Beberapa menyediakan opsi soket fast charging.
Hanya saja jumlah SPKLU di satu titik bisa dibilang masih terbatas. Pengguna harus bersiap menghadapi antrean terkhusus di musim mudik libur Nataru nanti.
Totalnya ada 53 rest area yang menyediakan SPKLU di ruas Tol Trans Jawa. Berikut KatadataOTO merangkum daftar lengkapnya.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
30 Desember 2025, 07:00 WIB
24 Desember 2025, 08:00 WIB
23 Desember 2025, 19:00 WIB
22 Desember 2025, 18:29 WIB
22 Desember 2025, 17:00 WIB
Terkini
28 Januari 2026, 16:01 WIB
Jaecoo Indonesia terus berinovasi dengan menghadirkan sejumlah layanan, terbaru mereka membuka diler di Serpong
28 Januari 2026, 15:00 WIB
BYD sukses menjadi produsen mobil Cina paling laris pada 2025 usai membukukan penjualan sampai 4,6 juta unit
28 Januari 2026, 14:00 WIB
Lepas L8 bakal bersaing dengan semakin banyak merek mobil Cina yang akan debut di Indonesia tahun ini
28 Januari 2026, 13:00 WIB
One way dan contraflow masih menjadi andalan kepolisian dalam memperlancar arus lalu lintas mudik Lebaran 2026
28 Januari 2026, 12:00 WIB
Toyota menegaskan sudah menyiapkan satu jalur khusus untuk merakit baterai mobil listrik yang akan mereka gunakan
28 Januari 2026, 11:00 WIB
Chery berencana lebih fokus untuk mengembangkan pasar mobil hybrid karena diprediksi pasarnya tumbuh besar
28 Januari 2026, 10:00 WIB
Diler BMW Astra berharap dapat terus mempertahankan capaian penjualan yang positif seperti tahun lalu
28 Januari 2026, 09:00 WIB
Audio Plus Indonesia menerapkan sejumlah strategi saat pasar mobil baru lesu, seperti memperlebar lini produk