Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 9 September 2024

Berikut KatadataOTO rangkum informasi lengkap SIM keliling Bandung hari ini, ditempatkan di dua lokasi

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 9 September 2024

KatadataOTO – SIM keliling Bandung jadi satu layanan yang bisa dimanfaatkan bagi Anda yang ingin melakukan perpanjangan SIM. Jangan salah fasilitas ini cuma melayani SIM A dan C saja.

Sedangkan khusus pengguna SIM B harus langsung menyambangi kantor Satpas. Karena ada perbedaan prosedur dan penggunaan alat khusus yang tidak tersedia di SIM keliling Bandung.

Jangan terlewat karena Surat Izin Mengemudi memiliki masa berlaku terbatas, lima tahun setelah tanggal penerbitan. Apabila terlewat maka perlu melakukan permohononan penerbitan ulang, tidak dapat dilayani di SIM keliling Bandung.

Lebih lengkap berikut KatadataOTO rangkum informasi lengkap SIM keliling Bandung di awal pekan. Ada dua lokasi tersedia, bisa disambangi mulai pukul 17:00 WIB.

Jadwal dan lokasi SIM keliling Bandung
Photo : Istimewa

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini, Senin 9 September 2024

  • Dago Plaza, Jl. Ir. H. Juanda No. 61 (09.00 – 12.00 WIB)
  • ITC Kebon Kelapa, Jl. Pungkur (09.00 – 12.00 WIB)

Syarat Perpanjang SIM

Ada beberapa dokumen identitas perlu disiapkan guna memenuhi persyaratan SIM keliling Bandung seperti e-KTP, SIM A dan C kemudian siapkan juga salinannya.

Khusus pemilik SIM B bisa langsung mendatangi kantor Satpas. Soal persyaratan tidak ada perbedaan, siapkan dokumen identitas diri yang lengkap.

  • Fotokopi KTP yang masih berlaku
  • Fotokopi SIM lama dan aslinya
  • Bukti cek kesehatan
  • Bukti tes psikologi SIM

Perlu diingat pengguna layanan SIM Keliling Bandung harus menyiapkan surat keterangan sehat rohani dari lembaga psikologi yang sudah ditentukan pihak Korlantas Polri.

Penyandang disabilitas pengguna alat bantu dengar wajib memenuhi persyaratan kesehatan disertai rekomendasi dari dokter, dibuktikan dengan suket (surat keterangan) sehat.


Terkini

mobil
Cerita Pengusaha di Lamongan Andalkan Mitsubishi Fuso Canter

Penjualan Truk 2025 Turun Ribuan Unit, Terpukul Produk Cina

Penjualan truk 2025 di Indonesia turun signifikan dibanding periode yang sama tahun lalu sehingga perlu dapat perhatian

mobil
Penjualan mobil pikap

Penjualan Mobil Pikap 2025 Naik, Capai 110 Ribu Unit

Penjualan mobil pikap di 2025 tumbuh berkat pemintaan di semester kedua yang terus mengalami peningkatan

mobil
Toyota Avanza

Harga Toyota Avanza Naik di Awal 2026, Paling Murah Rp 243 Juta

Menurut laman resmi TAM, harga Toyota Avanza mengalami kenaikan dengan bersaran bervariasi di awal tahun ini

mobil
Neta

Penjualan Neta di Indonesia di 2025, Tiarap Jelang Tutup Tahun

Neta catat penurunan penjualan yang cukup dalam sejak Juli 2025, ditutup dengan dua unit retail di Desember

otosport
Prima Pramac Yamaha

Toprak dan Miller Pamer Seragam Baru Pramac untuk MotoGP 2026

Prima Pramac Yamaha baru saja meluncurkan motor balap Toprak Razgatlioglu dan Jack Miller untuk MotoGP 2026

otopedia
Melawan arah

Cara Menegur Pengendara yang Merokok dan Melawan Arah Era Modern

Agar terhindar dari konfilik, ada berbagai cara untuk menegur pengendara yang melawan arah dan merokok

news
SIM keliling Bandung

Jadwal 2 Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini, 14 Januari 2026

Demi memudahkan masyarakat maupun pengendara, kepolisian menghadirkan fasilitas SIM keliling Bandung hari ini

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 14 Januari 2026, Awas Denda Ratusan Ribu Rupiah

Ganjil genap Jakarta 14 Januari 2026 kembali diterapkan dengan saksi denda hingga ratusan ribu rupiah