Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 10 Oktober

Manfaatkan layanan SIM keliling Bandung untuk perpanjangan SIM A dan C, berikut informasi lengkapnya

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 10 Oktober

KatadataOTO – Ada fasilitas yang disediakan oleh pihak kepolisian untuk mempermudah perpanjangan SIM. Salah satunya dalah SIM keliling Bandung, tersebar di dua lokasi berbeda setiap hari.

Sehingga pemohon tidak perlu repot menyambangi kantor Satpas. Tidak perlu khawatir karena persyaratan maupun prosedurnya masih sama.

Jangan sampai terlambat karena Surat Izin Mengemudi merupakan dokumen yang punya masa berlaku terbatas, yakni lima tahun sejak tanggal penerbitannya.

Berikut KatadataOTO merangkum jadwal dan lokasi SIM keliling Bandung beserta biaya dan syaratnya.

Jadwal dan lokasi SIM keliling Bandung
Photo : Istimewa

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini, Kamis 10 Oktober 2024

  • The Kings Shopping Centre, Jl. Kepatihan (09.00 – 12.00 WIB)
  • Pasar Modern Batununggal, Jl. Batununggal Blok RG3 (09.00 – 12.00 WIB)

Biaya Perpanjang SIM

Tarif perpanjangan SIM A dan C diatur dalam PP (Peraturan Pemerintah) Nomor 60 Tahun 2016 tentang Penerimaan Negara Bukan Pajak mulai dari Rp 30.000 sampai Rp 80.000.

Jangan salah, biaya perpanjang di SIM keliling Bandung tercantum di bawah belum termasuk biaya tambahan lain seperti pengecekan kesehatan dan tes psikologi. Pastikan Anda menyiapkan dana lebih.

  • SIM A: Rp 80.000
  • SIM B: Rp 80.000
  • SIM C: Rp 75.000
  • SIM D: Rp 30.000

Terkini

news
Insentif otomotif

Menperin Ungkap Telah Minta Insentif untuk Otomotif ke Purbaya

Kementerian Perindustrian ajukan insentif untuk otomotif pada Kementerian Keuangan dengan skema yang matang

news
Harga BBM

Simak Harga BBM Pertamina di Tahun Baru 2026, Pertamax Turun

Di awal tahun, Pertamina melakukan penyesuaian harga BBM terutama untuk Pertamax series di sejumlah wilayah

news
SIM keliling Bandung

SIM Keliling Bandung Buka di Tahun Baru 2026, Hanya Satu Lokasi

Agar memanjakan para pengendara di libur tahun baru, SIM keliling Bandung tetap dihadirkan pihak kepolisian

mobil
Prediksi Mobil Baru

Prediksi Mobil Baru yang Masuk Indonesia di 2026: Bagian 2

Mayoritasnya merupakan mobil baru asal Tiongkok, kemudian telah dibekali teknologi hybrid maupun EREV

modifikasi
Motor Matic

Tren Modifikasi Motor Matic yang Semakin Populer di 2026

Modifikasi motor matic yang bakal digandrungi pada tahun depan diperkirakan akan lebih terjangkau masyarakat

otosport
Jorge Martin

Harapan Besar Aprilia Terhadap Jorge Martin di MotoGP 2026

Massimo Rivola ingin Jorge Martin percaya dengan kemampuan diri sendiri agar kembali kompetitif di MotoGP 2026

mobil
Mobil Listrik

Perang Harga Mobil Listrik Cina Bikin Situasi di 2026 Kian Berat

Strategi membanting harga mobil listrik di Cina diprediksi masih akan berlangsung beberapa tahun mendatang

mobil
BYD

BYD Mulai Tes SUV 7-Seater Baru, Atto 3 Naik Kelas

SUV baru BYD diyakini berkonfigurasi 7-seater, mengisi kelas di atas Atto 3 yang sudah dijual saat ini