Jadwal 5 Lokasi SIM Keliling Jakarta 4 Desember, Ada di Kalibata

Berikut jadwal lengkap dari lima SIM Keliling Jakarta milik Polda Metro Jaya yang beroperasi pada hari ini

Jadwal 5 Lokasi SIM Keliling Jakarta 4 Desember, Ada di Kalibata

KatadataOTO – Pengguna sepeda motor di Ibu Kota tak perlu khawatir lagi saat ingin mengurus masa berlaku SIM (Surat Izin Mengemudi). Sebab berbagai layanan dari pihak Kepolisian telah disiapkan.

Seperti SIM Keliling Jakarta pada hari ini Senin (4/12). Fasilitas tersebut bisa ditemukan di lima tempat berbeda.

Sehingga Anda dapat mendatangi lokasi SIM Keliling terdekat dari rumah. Menjadi pilihan tepat bagi yang ingin melakukannya lebih mudah.

5 Lokasi SIM Keliling Jakarta 2 November, Simak Syaratnya
Photo : Istimewa

Menyitat laman NTMC, jadwal SIM Keliling Jakarta beroperasi sejak pukul 08.00-14.00 WIB. Warga pun bisa datang lebih pagi guna menghindari antrean.

Solusi buat Anda yang sibuk atau tidak memiliki banyak waktu. Sebab semua proses perpanjangan dilakukan di satu tempat strategis.

Patut diketahui biaya perpanjang SIM A sesuai PP Nomor 60 Tahun 2016 tentang Penerimaan Negara Bukan Pajak dikenakan Rp80 ribu. Kemudian untuk golongan C tarifnya Rp75 ribu saja.

Perlu dicatat jumlah di atas bakal bertambah karena pemohon diwajibkan menjalani pemeriksaan kesehatan sama tes psikologi. Keduanya masing-masing memiliki tarif Rp25 ribu serta Rp50 ribu.

Jadi tidak alasan lagi tidak mengurus masa berlaku SIM Anda. Pasalnya jika terlewat sehari saja maka wajib menjalani proses penerbitan ulang.

Hal itu sesuai dengan Peraturan Kapolri nomor 5 tahun 2021 pasal 4. Selanjutnya Undang-Undang nomor 22 tahun 2009 mengenai Lalu Lintas dan Angkutan Jalan pasal 85 ayat 2.


Terkini

mobil
Hyundai Stargazer Facelift

Mobil Diduga Hyundai Stargazer Facelift Dites, Debut Tahun Ini

Satu unit mobil diduga kuat Hyundai Stargazer facelift terlihat mulai tes jalan dibalut kamuflase dan cover

news
Menperin Bakal Permudah Penerbitan TKDN, Demi Jaga Daya Saing

Menperin Bakal Permudah Penerbitan TKDN, Demi Jaga Daya Saing

Agus Gumiwang Kartasasmita, Menperin mengaku tengah berupaya mereformasi penerbitan TKDN agar lebih mudah

mobil
Wuling di PEVS 2025

Wuling Raih Ratusan Pemesanan di PEVS 2025

Wuling raih ratusan pemesanan di PEVS 2025 dengan Air ev sebagai model yang paling banyak diminati masyarakat

otosport
Harga Tiket MotoGP Mandalika 2025 Diskon Lagi, Ini Paling Murah

Harga Tiket MotoGP Mandalika 2025 Diskon Lagi, Ini Paling Murah

Terdapat diskon atau potongan harga tiket MotoGP Mandalika 2025 yang bisa dimanfaatkan sepanjang Mei

news
2 Lokasi SIM keliling Bandung Hari Ini 7 Mei, Ada di Ubertos

2 Lokasi SIM keliling Bandung Hari Ini 7 Mei, Ada di Ubertos

Kepolisian menghadirkan SIM Keliling Bandung di dua tempat, demi melayani para pengendara di Kota Kembang

news
Cek 5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini

Simak 5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini, Rabu 7 Mei 2025

Fasilitas SIM keliling Jakarta kembali beroperasi seperti biasa hari ini 7 Mei 2025, simak informasi lengkapnya

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 7 Mei 2025, Siapkan Jalur Alternatif

Ganjil genap Jakarta 7 Mei 2025 digelar di puluhan ruas jalan sehingga disarankan untuk pakai jalur alternatif

mobil
Menilik Interior Suzuki Fronx, Menawarkan Kenyamanan Lebih

Menilik Interior Suzuki Fronx, Menawarkan Kenyamanan Lebih

Suzuki Fronx menawarkan ruang kabin yang lapang serta mampu memberikan kenyamanan bagi para pemiliknya