Ganjil Genap Jakarta 12 November 2025, Jangan Asal Bawa Mobil
12 November 2025, 06:00 WIB
Pihak kepolisian menggelar beberapa rekayasa lalu lintas, satu di antaranya adalah ganjil genap Puncak Bogor
Oleh Satrio Adhy
KatadataOTO – Kawasan Puncak, Bogor, Jawa Barat masih menjadi salah satu destinasi wisata favorit masyarakat. Sebab lokasinya yang relatif dekat serta mudah dijangkau.
Sehingga banyak warga Jabodetabek (Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi) berbondong-bondong ke tempat wisata berudara sejuk itu.
Kegiatan tersebut tak jarang membuat penumpukan kendaraan. Kemacetan panjang kadang tidak bisa dihindarkan lagi.
Berangkat dari hal di atas, pihak kepolisian Polres Bogor menggelar sejumlah rekayasa lalu lintas. Satu di antaranya adalah Gage (Ganjil Genap).
Ganjil genap Puncak Bogor sendiri bakal dimulai pada Jumat (11/10) pukul 14.00 WIB. Kemudian berakhir di Minggu (13/10) jam 23.59 WIB.
Bagi masyarakat Jabodetabek niat berwisata ke sana wajib memperhatikan pelat nomor kendaraaan yang digunakan.
Pasalnya petugas kepolisian berhak meminta pengemudi putar balik ke lokasi asal bila nekat melanggar ganjil genap Puncak hari ini.
Apalagi ganjil genap Puncak Bogor telah tertuang dalam Peraturan Menteri Perhubungan (Permenhub) Republik Indonesia Nomor PM 84 Tahun 2021.
Dijelaskan bahwa pengaturan Lalu Lintas di Ruas Jalan Nasional Ciawi-Puncak Nomor 074 dan Ruas Jalan Nasional Puncak-Batas Kota Cianjur Nomor 075.
Di sisi lain kepolisian juga akan melakukan beberapa skenario seperti sistem One Way Puncak yang digelar secara situasional. Sehingga diharapkan kemacetan parah bisa terhindari.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
12 November 2025, 06:00 WIB
11 November 2025, 06:00 WIB
10 November 2025, 06:00 WIB
07 November 2025, 14:30 WIB
07 November 2025, 06:00 WIB
Terkini
12 November 2025, 06:00 WIB
SIM keliling Jakarta beroperasi di waktu terbatas, jangan sampai terlambat sebab tidak ada dispensasi
12 November 2025, 06:00 WIB
Pengendara bisa mendatangi ITC Kebon Pala sebagai salah satu lokasi SIM keliling Bandung pada hari ini
12 November 2025, 06:00 WIB
Ganjil genap Jakarta 12 November 2025 masih menjadi andalan pemerintah dalam mengatasi kemacetan lalu lintas
11 November 2025, 20:00 WIB
Versi penyegaran Suzuki Carry diperkenalkan di Jepang, ada edisi khusus Super Carry Special Edition Limited X
11 November 2025, 19:12 WIB
Demi memastikan kualitas Pertalite, Pertamina melakukan pemeriksaan di 500 SPBU yang tersebar di Jawa Timur
11 November 2025, 18:33 WIB
Sejumlah program penjualan dan test drive dapat dinikmati konsumen Ford selama pameran GJAW 2025 berlangsung
11 November 2025, 17:00 WIB
BYD menunjukkan kenaikan penjualan, tempati urutan ketiga dari total 10 merek mobil terlaris per Oktober 2025
11 November 2025, 16:00 WIB
Korlantas Polri memudahkan semua urusan pengendara mobil dan motor melalui aplikasi SIGNAL serta SINAR