New Honda Scoopy Resmi Meluncur, Segini Harganya 

PT AHM (Astra Honda Motor) hadirkan produk terbaru New Honda Scoopy buat konsumen dengan sejumlah ubahan

New Honda Scoopy Resmi Meluncur, Segini Harganya 
  • Oleh Satrio Adhy

  • Selasa, 05 November 2024 | 12:13 WIB

KatadataOTO – AHM (Astra Honda Motor) kembali meluncurkan produk anyar. Kali ini giliran new Honda Scoopy generasi keenam.

Hal itu dilakukan demi memenuhi kebutuhan konsumen. Terutama bagi pencinta motor matic di Tanah Air.

"Kami memiliki komitmen untuk memenuhi permintaan masyarakat atas sepeda motor sesuai kebutuhan. Hal ini kami sampaikan melalui pembaruan pada new Honda Scoopy," ungkap Susumu Mitsuishi, Presiden Director PT AHM di Cikarang, Bekasi, Jawa Barat pada Selasa (5/11).

Lebih jauh dia menjelaskan kalau terdapat beberapa ubahan pada motor matic Honda satu ini. Seperti desain anyar yang cukup berbeda dari model terdahulu.

New Honda Scoopy
Photo : KatadataOTO

Disebut mengusung konsep New Totally Unique, selain itu tampilannya juga ikonik.

"Desain terbaru lampu depan yang telah LED membuat pencahayaan semakin fokus. Fitur-fitur lain semakin mempermudah mobilitas serta gaya hidup pengguna," lanjut Susumu.

Hal senada turut dilontarkan oleh Thomas Wijaya, Executive Vice President PT AHM. Ia menjelaskan new Honda Scoopy diperuntukan buat anak muda di Indonesia.

Karena mengalami penerimaan yang baik di Tanah Air produk tersebut diberikan penyegaran di 2024.

"Pembaruan new Honda Scoopy sesuai dengan tren anak muda yang unik serta Fashionable," ucap Thomas.


Terkini

news
Tilang ETLE

Jumlah Kendaraan yang Terjaring Tilang ETLE di Jakarta Naik Signifikan

Polda Metro Jaya ungkap setidaknya ada 227.6262 pelanggaran yang terjaring tilang ETLE Statis di Jakarta

mobil
Hyundai Stargazer Cartenz

Hyundai Stargazer Cartenz versi Ambulans Meluncur untuk Sumatera

MPV 7-seater Hyundai Stargazer Cartenz disulap jadi ambulans guna memudahkan proses evakuasi di Sumatera

news
Harga BBM

Harga BBM SPBU Swasta di Januari 2026, Shell sampai Vivo Turun

Setelah tahun baru 2026 harga BBM di SPBU swasta, terkhusus RON 92 turun dengan besaran yang bervariasi

news
Insentif otomotif

Menperin Ungkap Telah Minta Insentif untuk Otomotif ke Purbaya

Kementerian Perindustrian ajukan insentif untuk otomotif pada Kementerian Keuangan dengan skema yang matang

news
Harga BBM

Simak Harga BBM Pertamina di Tahun Baru 2026, Pertamax Turun

Di awal tahun, Pertamina melakukan penyesuaian harga BBM terutama untuk Pertamax series di sejumlah wilayah

news
SIM keliling Bandung

SIM Keliling Bandung Buka di Tahun Baru 2026, Hanya Satu Lokasi

Agar memanjakan para pengendara di libur tahun baru, SIM keliling Bandung tetap dihadirkan pihak kepolisian

mobil
Prediksi Mobil Baru

Prediksi Mobil Baru yang Masuk Indonesia di 2026: Bagian 2

Mayoritasnya merupakan mobil baru asal Tiongkok, kemudian telah dibekali teknologi hybrid maupun EREV

modifikasi
Motor Matic

Tren Modifikasi Motor Matic yang Semakin Populer di 2026

Modifikasi motor matic yang bakal digandrungi pada tahun depan diperkirakan akan lebih terjangkau masyarakat