Asa GJAW 2025 Tuk Dongkrak Penjualan Mobil Baru di Indonesia
13 November 2025, 09:00 WIB
Bagi Anda yang tengah mencari cicilan Toyota Veloz pada Januari 2024, ada kredit rendah mulai Rp3 jutaan saja
Oleh Satrio Adhy
KatadataOTO – Sejumlah produk PT TAM (Toyota Astra Motor) mengalami penyesuaian harga pada awal 2024. Seperti yang terjadi pada Toyota Veloz baru-baru ini.
Hal itu terlihat pada semua varian produk jenama asal Jepang. Rata-rata mengalami kenaikan kurang lebih Rp2 jutaan saja.
Namun Anda tidak perlu khawatir, sebab harga Toyota Veloz tetap terjangkau. Kemudian Anda bisa mendapatkannya dengan banderol murah.
Biasanya para diler masih memiliki stok tahun pembuatan 2023. Lalu berbagai potongan harga atau program menarik bakal diberikan kepada para konsumen.
“Sekarang kita ada program bunga 0 persen buat tenor satu tahun. Tapi penawaran ini hanya berlaku untuk varian CVT,” ungkap dia.
Selanjutnya wiraniaga satu ini juga menyediakan uang muka rendah, hanya 15 persen saja. Sehingga Anda bisa membawa pulang Toyota Veloz dengan mudah buat keluarga di rumah.
Toyota Veloz menawarkan desain yang kekinian. Sebab tampilan mobil Toyota tersebut terlihat cukup sporti di kelasnya.
Kemudian jenama asal Jepang membekali Toyota Veloz dengan sistem pencahayaan LED. Hal itu bisa terlihat dari lampu utama sampai sein.
Beralih ke bagian interior ada kesan mewah diperlihatkan dari instalasi dasbor yang membentang dilapisi material soft pad. Konsol tengah juga dibuat lebih simple setelah dibekali head unit sembilan inci.
Tersedia pula fitur Wireless Charger dan rem tangan dengan Electric Parking Brake with Brake Hold. Jadi memudahkan pengemudi saat berada di kemacetan.
Spesifikasi Toyota Veloz dibekali mesin 2NR-VE 4-silinder DOHC Dual VVT-i. Di atas kertas diklaim sanggup memuntahkan tenaga 104 hp serta torsi puncak 137 Nm.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
13 November 2025, 09:00 WIB
12 November 2025, 08:00 WIB
11 November 2025, 08:00 WIB
10 November 2025, 19:00 WIB
10 November 2025, 13:00 WIB
Terkini
17 November 2025, 08:00 WIB
Sebagian ruas jalan di Tol Cipularang dan Padaleunyi ditutup untuk dilakukan perbaikan selama sepekan
17 November 2025, 07:00 WIB
Kementerian Perhubungan gelar pembatasan lalu lintas di kawasan wisata saat libur Natal dan tahun baru
17 November 2025, 06:00 WIB
Agar tidak terkena tilang saat Operasi Zebra 2025, Anda bisa memanfaatkan kehadiran SIM keliling Bandung
17 November 2025, 06:00 WIB
Lima lokasi SIM keliling Jakarta kembali dibuka seperti biasa, bisa untuk perpanjangan SIM A maupun C
17 November 2025, 06:00 WIB
Ganjil genap Jakarta 17 November 2025 berbarengan dengan penyelenggaraan operasi Zebra sehingga pengawasan lebih ketat
16 November 2025, 21:24 WIB
Marco Bezzecchi tutup musim ini dengan capaian manis di MotoGP Valencia 2025 dengan finish pertama
16 November 2025, 17:00 WIB
Mazda EZ-6 dan Changan Deepal LO7 sama-sama berpeluang besar untuk dipasarkan ke konsumen di Tanah Air
16 November 2025, 15:14 WIB
Chery beri penjelasan soal Fengyun X3L yang alami kecelakaan saat sedang uji ketangguhan di Gunung Tianmen