Pilihan Suzuki Ertiga Bekas Lansiran 2024 Kini Makin Beragam

Suzuki Ertiga bekas lansiran 2024 bisa jadi pilihan masyarakat buat berkendara saat libur Natal dan tahun baru

Pilihan Suzuki Ertiga Bekas Lansiran 2024 Kini Makin Beragam
  • Oleh Adi Hidayat

  • Minggu, 16 November 2025 | 13:00 WIB

KatadataOTO – Suzuki Ertiga Hybrid hadir sebagai salah satu kendaraan yang banyak diandalkan masyarakat. Pasalnya mobil ini menawarkan beberapa keunggulan buat menjawab kebutuhan.

Dari segi jantung pacu misalnya, mobil menggunakan mesin K15B berkapasitas 1.462 cc. Daya yang bisa diproduksi adalah 103,2 hp dan torsi 138 Nm.

Walau mampu menampung tujuh orang, Suzuki Ertiga Hybrid tetap berdimensi ringkas. Mobil memiliki panjang 4.395 mm, lebar 1.735 mm, tinggi 1.690 mm serta jarak sumbu roda 2.740 mm.

Keunggulan lain adalah hadirnya teknologi Suzuki Smart Hybrid. Di dalamnya ada dua komponen baru sebagai pendamping mesin pembakaran yaitu ISG (Integrated Starter Generator) dan Lithium-Ion Battery.

Suzuki Ertiga bekas
Photo : ol

Berkat ini maka konsumsi bahan bakar menjadi lebih hemat ketimbang sebelumnya. Hal tersebut tentunya akan berdampak positif di mata masyarakat.

Keunggulan tersebut pun membuat Suzuki Ertiga Hybrid ditawarkan dengan harga yang cukup tinggi. Sehingga membuat masyarakat enggan untuk melakukan pembelian.

Oleh sebab itu banyak yang lebih memilih mencari unit bekas karena lebih terjangkau. Selain itu, pilihannya pun kini sudah cukup banyak sehingga memudahkan pelanggan dalam menentukan keputusan.

Namun sebelum melakukan pembelian, pelanggan disarankan buat melakukan inspeksi kendaraan. Langkah ini penting agar terhindar dari kesalahan dalam melakukan pembelian.

Suzuki Ertiga Hybrid Bekas Lansiran 2024

Suzuki Ertiga Hybrid Tipe Sport MT di Kebayoran Baru

Suzuki Ertiga Hybrid bekas
Photo : Istimewa

Pilihan pertama adalah Suzuki Ertiga Hybrid Sport bertransmisi manual yang ditawarkan diler di Kebayoran Baru. Mobil diklaim dalam kondisi baik serta telah lulus inspeksi dari pihak ketiga.

Unit diklaim baru dipakai sejauh 3.812 km ini dijual Rp 256 juta. Namun pelanggan cukup membayar TDP Rp 14 juta dan mengangsurnya selama 59 bulan dengan nilai Rp 7,65 juta.

Suzuki Ertiga Hybrid Tipe GX AT di Cibubur

Suzuki Ertiga Hybrid bekas
Photo : Istimewa

Berikutnya adalah Suzuki Ertiga hybrid tipe GX AT yang ditawarkan oleh diler di kawasan Cibubur. Mereka memberi promo berupa asuransi all risk untuk pelanggan.

Harga dari model tersebut adalah Rp 200 juta namun tersedia beberapa paket kredit menarik. Salah satunya adalah TDP Rp 10 juta dengan cicilan Rp 5,5 juta selama 59 bulan.

Suzuki Ertiga Hybrid Tipe GX AT di Setia Budi

Suzuki Ertiga Hybrid bekas
Photo : Istimewa

Opso ketiga adalah Suzuki Ertiga Hybrid tipe GX AT. Mobil berwrna putih ini berpelat F namun seluruh surat diklaim lengkap dan asli.

Harganya sendiri mencapai Rp 199 juta dan tersedia beberapa paket kredit. Termasuk TDP Rp 25 juta serta cicilan Rp 5,5 juta selama 59 bulan.


Terkini

mobil
Wuling Almaz Darion

Wuling Almaz Darion Makin Dekat ke Indonesia, Desainnya Terdaftar

Bocoran tampilan interior Wuling Almaz Darion mulai terungkap di laman DJKI, pakai basis SUV Xingguang 560

mobil
Mobil Listrik

Manufaktur Mobil Listrik Cina Disebut Belum Serap Komponen Lokal

GIAMM sebut perakitan lokal dihitung 30 persen TKDN, komponen lokal mobil listrik tak jadi prioritas produsen

mobil
Baterai Mobil Listrik

Cina Rancang Aturan Baru soal Keamanan Baterai Mobil Listrik

Ditetapkan secara nasional di Cina, manufaktur wajib pastikan baterai mobil listrik tak bisa terbakar atau meledak

news
Bus Damri

Manuver Berbahaya Dua Bus Damri di Jalan Tol, Sopir Diberi Sanksi

Dua sopir bus Damri tertangkap kamera melalukan aksi tidak terpuji, bahkan sampai membahayakan pengemudi lain

mobil
Mobil Bekas

Tren Mobil Bekas di 2026, MPV dan LCGC Tetap Jadi Favorit

Model-model MPV dan LCGC masih tetap dicari konsumen mobil bekas, rentang harganya Rp 100 juta-Rp 300 jutaan

news
Bantuan yang Diperlukan Buat Dongkrak Penjualan Kendaraan Niaga

Bantuan yang Diperlukan Buat Dongkrak Penjualan Kendaraan Niaga

Menurut Mitsubishi Fuso ada beberapa kendala yang menghambat kinerja penjualan kendaraan niaga pada 2025

mobil
Mobil Listrik

Tren Mobil Listrik 2026: Harga Tetap Jadi Pertimbangan Utama

Harga kompetitif dan desain eksterior boxy bakal jadi faktor penting buat konsumen mobil listrik di 2026

motor
Motor Bebek

Harga Motor Bebek di Penghujung 2025, Termurah Rp 14 Juta

Terdapat banyak pilihan produk pada segmen motor bebek, seperti contoh TVS LX100 dengan banderol kompetitif