Harga Mobil Toyota Turun Kena Pajak Emisi, Alphard Anjlok Rp 446 Juta

Harga Mobil Toyota mengalami kenaikan dan penurunan setelah diresmikannya PPnBM yang berdasarkan emisi yang dihasilkan kendaraan

Harga Mobil Toyota Turun Kena Pajak Emisi, Alphard Anjlok Rp 446 Juta

TRENOTO – Harga mobil Toyota mengalami perombakan setelah penerapan Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) berbasis emisi. Adapun pajak baru ini diresmikan mulai 16 Oktober 2021.

Berdasarkan data yang diterima berbagai sumber, beberapa model Toyota mengalami penurunan harga. Bahkan pada model tertentu penurunannya mencapai nyaris setengah miliar.

Sekadar informasi, pemerintah menerapkan perhitungan pajak baru yang mencakup jenis sedan, MPV, minibus hingga sport. Aturan baru ini tidak memberikan dampak bagi mobil yang sebelumnya diberikan relaksasi PPnBM 100 persen.

Artinya konsumen yang hendak meminang mobil karena iming-iming relaksasi PPnBM 100 persen, masih bisa menikmatinya. Skema pajak berdasarkan emisi menyasar model lain seperti salah satunya Altis dan Camry dari jenis sedan.

Toyota Corolla Altis tipe G A/T yang sebelumnya dipasarkan Rp 495.950.000. Per 16 Oktober 2021 harga sedan legendaris tersebut turun sebesar Rp 57.650.000 menjadi Rp 438.300.000.


Terkini

otosport
Jorge Martin Tak Menyangka Bisa Jadi Juara Dunia MotoGP 2024

Jorge Martin Tak Menyangka Bisa Jadi Juara Dunia MotoGP 2024

Jorge Martin tidak menyangka dirinya bisa menjadi juara dunia MotoGP 2024 setelah melewati perjuangan panjang

mobil
Harga Mobil Disebut Bakal Meroket Imbas Kenaikan PPN 12 Persen

Harga Mobil Baru Bakal Meroket Imbas Kenaikan PPN 12 Persen

Astra Credit Companies menilai harga mobil baru akan meningkat imbas pemerintah naikan PPN menjadi 12 persen

mobil
Jetour Mulai Rakit Lokal Dashing dan X70 Plus di Bekasi

Jetour Langsung Rakit Lokal Kendaraan Agar Harganya Kompetitif

Jetour langsung rakit lokal kendaraan yang mereka jual di Indonesia agar harganya bisa lebih kompetitif

mobil
Ini Daftar Mobil Baru BYD yang Berpeluang Mejeng di GJAW 2024

Ini Mobil Baru BYD yang Berpeluang Mejeng di GJAW 2024

KatadataOTO memprediksi tiga mobil baru dari BYD yang berpeluang dihadirkan di pameran otomotif GJAW 2024

news
Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 18 November

Kembali beroperasi seperti biasa di awal pekan, berikut jadwal dan lokasi SIM keliling Bandung hari ini

news
Cek 5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 18 November

Cek 5 Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 18 November

Polda Metro Jaya menyiapkan SIM Keliling Jakarta pada hari ini guna melayani para pengendara di Ibu Kota

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 18 November 2024, Awas Ada Tilang ETLE

Ganjil genap Jakarta 18 November 2024 digelar dengan pengawasan ketat dari kepolisian dan kamera ETLE

mobil
Hyundai Ioniq 9 Debut Akhir Bulan, Ini Bedanya dari Versi Konsep

Hyundai Ioniq 9 Debut Akhir Bulan, Ini Bedanya dari Versi Konsep

Hyundai Ioniq 9 bakal jadi saudara Kia EV9, ada beberapa perbedaan antara versi produksi dengan konsepnya