Daftar Mobil Baru Meluncur di GJAW 2024, Simak Bocorannya

Bakal meriah dan menggoda para pengunjung, simak daftar bocoran sejumlah mobil baru meluncur di GJAW 2024

Daftar Mobil Baru Meluncur di GJAW 2024, Simak Bocorannya

KatadataOTO – Pameran otomotif GJAW 2024 (Gaikindo Jakarta Auto Week) siap digelar dan akan bekerja sama dengan perusahaan pembiayaan MUF (Mandiri Utama Finance). Ada berbagai pilihan kendaraan dan juga model baru bakal mejeng di perhelatan tersebut.

Hanya saja belum bisa dipastikan apakah deretan kendaraan itu langsung dijual ke konsumen atau sekadar perkenalan. 

Namun seluruh pengunjung berkesempatan melihat langsung produk-produk baru yang bakal ditampilkan sejumlah brand.

Berikut adalah deretan brand dengan rencana menghadirkan model baru untuk dipamerkan di perhelatan GJAW 2024.

GJAW 2024 Digelar 22 November, Gandeng MUF
Photo : Istimewa

Daftar Mobil Baru Meluncur di GJAW 2024

1. BYD

“Kami akan membawa More Advanced EV, lebih banyak lagi kepada konsumen. Sejalan dengan selebrasi 30 tahun BYD (global),” ucap Luther Panjaitan, Head of PR and Government Relations PT BYD Motor Indonesia di Jakarta, Kamis (7/11).

Meskipun tidak dijelaskan secara gamblang, ada kemungkinan BYD memboyong MPV (Multi Purpose Vehicle) mewah dari sub merek Denza D9. Model itu sudah dipamerkan di IIMS 2024 (Indonesia International Motor Show) dan menuai respon positif dari pengunjung.

2. Ford

Kembali hadir di pameran Gaikindo, Ford akan membawa model andalan meliputi Ranger dan Everest. Tetapi mereka berniat memboyong Ranger Raptor 3.000 cc.

“Di GJAW produk akan kami display, penjualan (dimulai) sesegera mungkin. Terutama Ranger Raptor, kita buka sesi indennya di sana,” kata Steven Beteng, Director of Sales PT RMA Indonesia.


Terkini

mobil
Ekosistem kendaraan listrik

Delta Electronics Siap Dorong Ekosistem Kendaraan Listrik

Delta Electronics hadir di Indonesia dengan tujuan mendukung ekosistem kendaraan listrik agar cepat terbentuk

otosport
Bagnaia Punya Peluang Jadi Juara Dunia MotoGP, Ini Perhitungannya

Bagnaia Punya Peluang Jadi Juara Dunia MotoGP, Ini Perhitungannya

Bagnaia masih memiliki peluang untuk mempertahankan gelar juara dunia MotoGP ketiganya secara beruntun

mobil
Gaikindo Berharap Pemerintah Bisa Tahan Tarif BBNKB

Gaikindo Berharap Pemerintah Bisa Tahan Tarif BBNKB

Gaikindo ingin pemerintah menahan kenaikan tarif BBNKB kendaraan agar industri otomotif bisa bertahan

mobil
GJAW 2024 Digelar 22 November, Gandeng MUF

GJAW 2024 Bakal Digelar 22 November, Berkolaborasi dengan MUF

GJAW 2024 bakal digelar mulai 22 November mendatang dengan menggandeng MUF buat hadirkan program menarik

news
Catat Tarif BPKB Elektronik yang Bakal Diluncurkan Awal 2025

Catat Tarif BPKB Elektronik yang Bakal Diluncurkan Awal 2025

Korlantas Polri menjelaskan tidak ada kenaikan tarif PNBP ketika BPKB elektronik diluncurkan pada tahun depan

mobil
BYD Klaim M6 Jadi Produk Terlaris di September 2024, Seal Kedua

Permintaan Naik, BYD Tambah Kapasitas Produksi Mobil Listriknya

BYD mulai menambah kapasitas produk mobil listrik mereka, selain itu turut merekrut ribuan pekerja baru

mobil
Hyundai Santa Fe

Hyundai Indonesia Lakukan Penyesuaian Fitur pada Santa Fe

Hyundai Indonesia lakukan penyesuaian fitur pada Santa Fe untuk memenuhi kebutuhan pelanggan di Indonesia

motor
Pelanggan Federal Oil Diganjar Satu Yamaha Xmax

Pelanggan Federal Oil Diganjar Satu Yamaha Xmax

Pelanggan setia Federal Oil yang sudah menggunakan produk mereka sejak 2018 mendapatkan hadiah Yamaha Xmax