Cicilan Mobil Listrik Mercedes-Benz EQE dan EQS Mulai Rp30 Jutaan

Buat Anda yang tertarik memiliki mobil listrik Mercedes-Benz EQE dan EQS bisa melihat skema cicilannya di sini.

Cicilan Mobil Listrik Mercedes-Benz EQE dan EQS Mulai Rp30 Jutaan

Selain itu interior dari mobil listrik Mercedes-Benz dilengkapi fitur terkini memberi kesan semakin premium, mulai dari panoramic sliding sunroof, front end black panel berpola Mercedes-Benz.

Lalu pengatur suhu otomatis dengan empat zona, Active Ambient Lighting sampai sistem audio Burmester 3D surround sound.

EQS dan EQE juga dibekali fitur keamanan khas Mercedes-Benz, yakni Active Brake Assist, Active Distance Assist DISTRONIC, Active Lane Changing Assist, Adaptive High Beam Assist Plus, PRE-SAFE Impulse Side, Active Parking Assist with PARKTRONIC maupun Window & Knee Airbag.

Berbicara mengenai baterai Mercedes-Benz EQS mengandalkan penampung daya Lithium 108 kWh dengan jarak tempuh hingga 770 kilometer.

Sementara motor listriknya mampu menghasilkan tenaga maksimal 333 hp serta torsi puncak 565 Nm.

Di sisi lain EQE memakai baterai Lithium 90 kWh. Rancangannya membuat mobil ini bisa melaju sampai 673 kilometer. Kemudian tenaga maksimumnya 292 hp dan torsi 565 Nm.

Keduanya sudah mulai dipasarkan sejak akhir 2022. Pembeli akan mendapat garansi baterai selama 10 tahun.

Harga Mercedes-Benz EQE dan EQS

  • EQE 350+ Electric Art - Rp2.21 miliar (Off The Road)
  • EQS 450+ Electric Art - Rp2.98 miliar (Off The Road)
  • EQS 450+ AMG Line - Rp3.41 miliar (Off The Road)

Terkini

motor
Harga Aprilia SR GT Naik di Mei 2024, Jadi Segini

Harga Aprilia SR GT Naik di Mei 2024, Jadi Segini

Harga sejumlah varian Aprilia SR GT mengalami kenaikan pada Mei 2024, jumlahnya pun bervarisi setiap tipe

mobil
Elon Musk Umbar Janji ke Luhut dan Jokowi Soal Investasi Tesla

Elon Musk Umbar Janji Soal Investasi Baterai EV di Indonesia

Luhut menyebut Elon Musk tertarik buat melakukan investasi di Indonesia, namun untuk baterai mobil listrik

news
Jasa Marga pastikan bahwa tol MBZ aman

Jasa Marga Pastikan Tol MBZ Aman untuk Dilalui Pengendara

Jasa Marga pastikan bahwa tol MBZ aman untuk dilalui oleh para pengendara yang hendak melintas ke arah timur

news
Jadwal dan lokasi SIM keliling Bandung

Jadwal SIM Keliling Bandung 21 Mei 2024, Ada di 2 Tempat

Dua lokasi SIM keliling Bandung siap layani perpanjangan masa berlaku SIM A dan C, berikut jadawlnya

news
Simak 5 Lokasi SIM Keliling Jakarta 21 Mei, Ini Jadwalnya

Simak 5 Lokasi SIM Keliling Jakarta 21 Mei, Ini Jadwalnya

Demi memudahkan warga, Polda Metro Jaya menghadirkan layanan SIM Keliling Jakarta dari lima tempat berbeda

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 21 Mei 2024, Ketat di Hari Reformasi

Ganjil genap Jakarta 21 Mei 2024 tetap berlangsung di jalan utama pada hari Peringatan Reformasi Nasional

otosport
Mandalika Racing Series 2024

Pertamina Mandalika Racing Series Bakal Hadirkan Kelas Baru

Pertamina Mandalika Racing Series 2024 ronde kedua siap digelar dengan adanya kelas baru untuk pemula

motor
Vespa Elettrica

Motor Listrik Vespa Elettrica Mulai Langka, Stok Menipis

PT Piaggio Indonesia meluncurkan motor listrik Vespa Elettrica pada GIIAS 2023, dikatakan saat ini stok menipis