Spesifikasi GWM Ora 07 Performance yang Terdaftar di Indonesia
22 Januari 2026, 09:00 WIB
Berikut ini bocoran spesifikasi GWM Tank 500 yang besok mulai dipasarkan di Indonesia bersama Haval H6
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – GWM Tank 500 merupakan SUV (Sport Utility Vehicle) berteknologi hybrid yang sudah dijual di Tiongkok. Setelah diperkenalkan di Indonesia, model ini bakal mulai dijual Maret 2024.
Untuk diketahui di gelaran GIIAS 2023 (Gaikindo Indonesia International Auto Show) merek asal China itu membawa tiga model yakni Tank 500, Haval H6 dan Ora Good Cat.
Namun belum lama diketahui GWM hanya akan mulai menjual dua model hybrid lebih dulu, Tank 500 serta Haval H6.
Ini tentu bisa jadi angin segar buat penggemar SUV. Nanti apabila resmi dijual, GWM Tank 500 akan jadi SUV 4x4 hybrid pertama di Indonesia.
Di kelasnya belum ada versi hybrid seperti Pajero dan Fortuner. Dari segi desain pun GWM Tank 500 lebih besar dan ciri unik lain, penyematan ban model konde atau menempel di bodi belakang.
Bahkan jika dibandingkan SUV Toyota Land Cruiser, GWM Tank 500 juga masih lebih besar dengan dimensi 5.078 mm, lebar 1.934 mm dan tinggi 1.905 mm. Sedangkan Land Cruiser memiliki ukuran PxLxT di 4.985 mm x 1.980 mm x 1.668 mm.
Masuk ke interior Tank 500 terkesan mewah menggunakan material Nappa berwarna coklat buat dasbor, jok sampai konsol tengah.
Jok baris depan dan tengah disematkan beragam fungsi mulai dari memory seating, heating serta ventilation.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
22 Januari 2026, 09:00 WIB
21 Januari 2026, 08:00 WIB
21 Desember 2025, 15:00 WIB
17 Desember 2025, 16:00 WIB
11 Desember 2025, 16:00 WIB
Terkini
24 Januari 2026, 07:00 WIB
Pemesanan Honda Prelude sudah mulai dibuka pada 23 Januari, namun hanya tersedia di diler-diler tertentu
23 Januari 2026, 21:06 WIB
Demi memberikan wadah kepada para pencinta modifikasi di Indonesia, kick off IMX 2026 baru saja dimulai
23 Januari 2026, 19:00 WIB
Material bangunan BMW mengedepankan keberlanjutan, masih tetap dibalut konsep global yaitu Retail.Next
23 Januari 2026, 18:00 WIB
Pabrikan kendaraan asal Cina kini semakin beragam setelah Arista Group resmi membawa Farizon ke Tanah Air
23 Januari 2026, 17:00 WIB
Ada empat pilihan kelir skutik Yamaha Grand Filano Hybrid untuk konsumen, harga mulai Rp 28,7 jutaan
23 Januari 2026, 16:41 WIB
Lepas L8 mengincar konsumen di segmen premium yang sedang mencari kendaraan tambahan, bukan mobil pertama
23 Januari 2026, 15:00 WIB
Penjualan merek mobil di segmen premium dipimpin BMW, berhasil mengirimkan lebih dari 2.000 unit ke konsumen
23 Januari 2026, 14:00 WIB
Agar tetap bisa berlibur bersama keluarga, masyarakat bisa memperhatikan jadwal ganjil genap Puncak Bogor