Mitsubishi Xforce Punya Fitur Drive Mode Wet, Simak Fungsinya
17 Desember 2025, 08:00 WIB
Keunggulan Mitsubishi XForce untuk pasar Indonesia yang telah dikembangkan sesuai kebutuhan konsumen
Oleh Denny Basudewa
KatadataOTO – Mitsubishi XForce masuk pasar Indonesia sebagai penantang di segmen SUV kompak. Adapun kategori tersebut memiliki persaingan kompetitif.
Sebagai pendatang baru, Mitsubishi XForce harus menghadapi beberapa kompetitor berkelas. Namun jagoan baru PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI) ini membawa sejumlah keunggulan.
Ragam kelebihan yang diusung Mitsubishi XForce membuat kendaraan mendapatkan apresiasi. Terlebih penghargaan sebagai Best Low SUV didapatkan pada usia belum genap satu tahun.
“Mitsubishi XForce hadir dari hasil studi mendalam yang dikembangkan khusus pasar otomotif di ASEAN. Menawarkan kelincahan dan efisiensi sebuah kendaraan 5-seater,” ucap Intan Vidiasari, General Manager Marketing Communication & PR Division PT MMKSI melalui siaran pers beberapa waktu lalu.
Masuk ke segmen SUV kompak, XForce dibekali fitur-fitur terkini. Bahkan beberapa diantaranya belm pernah ditawarkan pada kendaraan sekelas.
Berkaca dari pandemi covid-19 beberapa tahun lalu, sistem sanitasi yang baik sangat diperlukan. Kehadiran Nanoe X Air Purifier meningkatkan kualitas udara dalam kabin dan menghilangkan bau.
Sehingga konsumen tidak perlu khawatir akan kebersihan udara dalam kabin. Terlebih MMKSI juga melakukan terobosan dengan menghadirkan Air Vent pada bagian kaki pengemudi.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
17 Desember 2025, 08:00 WIB
14 Desember 2025, 22:00 WIB
14 Desember 2025, 09:00 WIB
08 Desember 2025, 13:00 WIB
05 Desember 2025, 11:00 WIB
Terkini
29 Desember 2025, 19:00 WIB
Berakhirnya insentif dari pemerintah membuat kinerja penjualan mobil listrik di Cina pada tahun depan turun
29 Desember 2025, 18:00 WIB
Aprilia menunjukan kemajuan sangat signifikan dalam hal pengembangan motor balap milik Marco Bezzecchi
29 Desember 2025, 17:06 WIB
Bocoran tampilan interior Wuling Almaz Darion mulai terungkap di laman DJKI, pakai basis SUV Xingguang 560
29 Desember 2025, 15:00 WIB
GIAMM sebut perakitan lokal dihitung 30 persen TKDN, komponen lokal mobil listrik tak jadi prioritas produsen
29 Desember 2025, 14:13 WIB
Ditetapkan secara nasional di Cina, manufaktur wajib pastikan baterai mobil listrik tak bisa terbakar atau meledak
29 Desember 2025, 13:00 WIB
Dua sopir bus Damri tertangkap kamera melalukan aksi tidak terpuji, bahkan sampai membahayakan pengemudi lain
29 Desember 2025, 12:14 WIB
Model-model MPV dan LCGC masih tetap dicari konsumen mobil bekas, rentang harganya Rp 100 juta-Rp 300 jutaan
29 Desember 2025, 11:00 WIB
Menurut Mitsubishi Fuso ada beberapa kendala yang menghambat kinerja penjualan kendaraan niaga pada 2025