Wholesales Brio RS MT dan WR-V Tipe Manual Jeblok, Ini Kata Honda
09 Januari 2026, 08:00 WIB
Decksa Almer berhasil membawa pulang gelar juara Thailand Talent Cup 2023 usai mengumpulkan 207 poin musim ini
Oleh Satrio Adhy
“Saya sangat senang di balapan kali ini berhasil mengamankan poin dan menjadi juara TTC 2023. Terima kasih kepada semua yang telah mendukung, saya bertekad tampil maksimal di putaran terakhir,” ujar Decksa.
Di sisi lain hasil apik juga sukses ditorehkan oleh Ramadhipa. Dia sukses mengumpulkan 156 poin berkat finish kedua serta pertama di Thailand Talent Cup 2023.
“Pencapaian ini sangat berarti buat saya mengingat podium pertama TTC 2023. Terima kasih kepada tim dan mekanik yang terus mendukung serta memberikan hasil terbaik,” ungkap Ramadhipa.
Atas keberhasilan dua pembalap binaannya, Andy Wijaya selaku General Manager Marketing Planning and Analysis PT AHM mengaku senang.
Bahkan dia sangat mengapresiasi kedua rider Honda. Hal itu karena bisa mengharumkan nama Indonesia di kancah Asia.
“Kami berharap konsistensi capaian positif yang membanggakan dari Decksa dan Ramadhipa dapat menginspirasi generasi muda Tanah Air untuk terus berkarya memberikan prestasi,” Andy menuturkan.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
09 Januari 2026, 08:00 WIB
03 Januari 2026, 11:00 WIB
31 Desember 2025, 16:00 WIB
31 Desember 2025, 11:00 WIB
28 Desember 2025, 09:00 WIB
Terkini
09 Januari 2026, 15:00 WIB
Model edisi khusus Toyota GR Yaris Morizo RR hanya bisa dibeli melalui aplikasi GR App, unitnya terbatas
09 Januari 2026, 14:00 WIB
Demi mengurai kemacetan yang sering terjadi, kepolisian menyiapkan ganjil genap Puncak Bogor dan one way
09 Januari 2026, 13:00 WIB
Motul mendukung pembalap Indonesia dan para pembalap yang ikut serta dalam ajang balap Rally Dakar 2026
09 Januari 2026, 12:00 WIB
Suzuki Indonesia mulai waspadai potensi penurunan ekspor kendaraan akibat adanya sistem proteksi di Meksiko
09 Januari 2026, 11:00 WIB
Penjualan Daihatsu di Indonesia berhasil menjadi yang terlaris kedua untuk ke 17 kalinya secara berturut-turut
09 Januari 2026, 10:00 WIB
Berdasarkan data AISI, wholesales motor baru pada Desember 2025 mencatatkan hasil sebanyak 461.925 unit
09 Januari 2026, 09:00 WIB
Banyak risiko yang akan dialami oleh oknum yang melakukan aksi drift di Pondok Indah, Jakarta Selatan
09 Januari 2026, 08:00 WIB
Distribusi Honda Brio RS MT ke diler terpaut jauh dari varian CVT, sementara WR-V tidak lagi disuplai