Cara Urus SIM Hilang di Januari 2025, Tarifnya Rp 80.000
17 Januari 2025, 07:00 WIB
BMKG prediksi cuaca ekstrem terjadi selama momen tahun baru, waspada potensi aquaplaning saat berkendara mobil di tengah hujan
Oleh Serafina Ophelia
Pertama kecepatan mobil yang terus bertambah saat jalan basah membuat traksi roda berkurang. Saat berkendara di jalan basah pengemudi harus ingat untuk mengurangi kecepatan kendaraan.
Kedua yakni tingkat kedalaman genangan air. Semakin dalam genang air maka roda semakin kehilangan traksinya dengan jalan. Bahkan genangan air tipis pun bisa menyebabkan kendaraan hilang traksi, maka pengemudi harus waspada.
Ketiga yaitu kedalaman alur ban. Sebelum berkendara pengemudi jangan sampai menyepelekan kondisi alur ban karena memiliki peran besar dalam menjaga traksi ban.
Jika terlanjur mengalami aquaplaning ada beberapa hal yang bisa dilakukan untuk mengurangi potensi celaka lebih lanjut. Berikut 4 tips menghadapi aquaplaning untuk pengemudi mobil.
Jangan menambah kecepatan kendaraan. Lepas pedal gas sampai kecepatan kendaraan berkurang dan tunggu hingga traksi ban ke aspal mulai terasa kembali.
Ikuti laju kendaraan alih-alih mencoba mengontrol setir atau mengocoknya. Lakukan ini secara perlahan mengikuti alur laju kendaraan.
Ketika sudah terasa traksi ban kembali dan menapak ke aspal seperti biasa, perlahan kendalikan setir dan kecepatan kendaraan.
Jangan panik atau menekan pedal rem secara mendadak karena ini dapat memperparah aquaplaning. Kurangi laju kendaraan secara bertahap dengan cara menginjak pedal rem perlahan khususnya jika kendaraan tidak memiliki Anti-Lock Braking System.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
17 Januari 2025, 07:00 WIB
19 November 2024, 19:00 WIB
13 November 2024, 09:00 WIB
26 Juli 2024, 20:49 WIB
06 Juni 2024, 15:29 WIB
Terkini
03 April 2025, 19:00 WIB
Pertamina memberikan diskon Pertamax, Pertamax Turbo dan Pertamina Dex selama masa arus balik Lebaran 2025
03 April 2025, 17:34 WIB
Astra Daihatsu Motor membantah kabar yang menyebut merek dan logo mereka bakal beralih menggunakan Toyota
03 April 2025, 12:00 WIB
Sedikitnya ada lima ruas tol Trans Sumatera yang beroperasi tanpa tarif saat arus balik untuk melancarkan lalu lintas
03 April 2025, 12:00 WIB
PT CSI mulai incar konsumen fleet untuk Chery J6, berpeluang dijadikan armada taksi online di masa mendatang
03 April 2025, 10:00 WIB
tol Probolinggo Banyuwangi seksi 1 dibuka secara fungsional saat arus balik Lebaran 2025 untuk hindari kemacetan
03 April 2025, 07:55 WIB
Melemahnya nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat bakal berdampak ke harga motor Honda di Indonesia
02 April 2025, 18:27 WIB
Demi mengurangi kepadatan lalu lintas pada arus balik Lebaran 2025, Tol Japek II Selatan mulai dibuka hari ini
02 April 2025, 17:00 WIB
Jasa Marga bebaskan tarif tol saat arus balik untuk beri kemudahan kepada masyarakat saat arus balik