Saingi Cina, Hyundai Mau Mulai Fokus Jual Mobil Hybrid dan EV

Hyundai telah menyiapkan roadmap elektrifikasi untuk pasar global, mau diberlakukan mulai 2030 mendatang

Saingi Cina, Hyundai Mau Mulai Fokus Jual Mobil Hybrid dan EV

Oleh karena itu, secara keseluruhan, Jose mengungkapkan Hyundai punya target menjual 3,3 juta unit kendaraan elektrifikasi per 2030.

Ini termasuk 18 model mobil hybrid dan mobil listrik di berbagai segmen kendaraan.

Beberapa model yang dijadwalkan meluncur di rentang waktu itu adalah Ioniq 3 di pasar Eropa, mobil khusus pasar Tiongkok yaitu Elexio dan satu model produksi lokal di India.

Sedangkan Genesis akan membawa mobil hybrid, EREV dan Battery Electric Vehicle (BEV) serta diharapkan bisa menjual 350.000 unnit per tahun sampai 2030 mendatang.

Saingi Cina, Hyundai Mau Mulai Fokus Jual Mobil Hybrid dan EV
Photo : Hyundai

“Kami tak hanya beradaptasi dengan perubahan tetapi memimpinnya,” tegas Jose Munoz.

Sementara di Indonesia, PT Hyundai Motors Indonesia (HMID) sejauh ini masih bertahan dengan lini mobil listrik Ioniq 5, Ioniq 6 dan Kona Electric.

Kehadiran Inster EV yang berukuran lebih kompak masih belum bisa dipastikan. Sepanjang 2025, data wholesales (pabrik ke diler) mobil listrik Hyundai terbilang kurang baik.

Peluang Hyundai Inster EV Diluncurkan Jelang Akhir 2025
Photo : Hyundai

Berbanding terbalik, mobil hybrid Hyundai ada Tucson, Santa Fe sampai Palisade. Angka penjualan Palisade Hybrid yang masuk segmen premium terbilang cukup tinggi.

Wholesales Hyundai Palisade di Agustus 2025 adalah 169 unit, naik dari capaian Juli di 119 unit.

Raihan Hyundai Palisade bahkan mengalahkan Santa Fe Hybrid yang tidak berhasil masuk 10 besar mobil listrik terlaris secara wholesales di Indonesia.


Terkini

mobil
Penjualan Honda

Honda Sebut Penghapusan Pajak Penghasilan Bisa Dorong Penjualan Mobil

Honda optimis penghapusan pajak penghasilan buat sebagian masyarakat bisa membuat pasar otomotif tumbuh

motor
Motor listrik

Pasar Motor Listrik Bakal Jalan di Tempat Tanpa Subsidi Tahun Ini

Subsidi motor listrik terbukti tidak hanya pemanis saja, namun menjadi penggerak bagi pasar EV di Tanah Air

motor
Harga motor matic

Harga Motor Matic Murah di Awal 2026, Fazzio dan Filano Naik

Beberapa harga motor matic murah Yamaha terpantau mengalami kenaikan dengan besaran bervariasi di Januari

mobil
Daihatsu Rocky Hybrid

Harga Daihatsu Rocky Hybrid Januari 2026, Masih Rp 299 Jutaan

Daihatsu Rocky Hybrid belum mengalami penyesuaian harga di Januari 2026, sudah mulai dikirim ke konsumen

mobil
Omoda

Omoda Siap Debut di Indonesia, Bawa Empat Produk

Terlihat empat siluet mobil di laman resmi Omoda Indonesia, salah satunya diduga SUV hybrid Omoda O9

news
SIM Keliling Bandung

ITC Kebon Pala Satu Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini

Untuk mengurus dokumen berkendara, masyarakat bisa memanfaatkan kehadiran SIM keliling Bandung hari ini

news
SIM Keliling Jakarta

Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 7 Januari, Catat Syaratnya

SIM keliling Jakarta tersebar di lima lokasi berbeda sekitar Ibu Kota, memudahkan pemohon memperpanjang SIM

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 7 Desember 2026, Dikawal Puluhan Petugas

Pembatasan ganjil genap Jakarta diterapkan pada puluhan ruas jalan dengan pengawalan petugas di beberapa titik