Kemenhub Petakan Titik Macet Saat Libur Nataru, Bocimi Jadi Perhatian
11 November 2025, 07:00 WIB
Terdapat program mudik gratis Kemenhub yang bisa dimanfaatkan masyarakat saat ingin pulang ke kampung halaman
Oleh Satrio Adhy
Keberangkatan arus mudik akan dilakukan pada 5 April-7 April 2024, sedangkan arus balik bakal dilakukan 14 dan 15 April 2024.
Lalu buat jalur laut, Ditjen Perhubungan Laut mengadakan program “Mudik Gratis Sepeda Motor dengan Kapal Laut”.
Mereka menyediakan kuota sebanyak 9.800 penumpang dan 4.800 unit sepeda motor. Sedangkan jadwal keberangkatan pada 3-17 April 2024.
Selanjutnya di jalur kereta api, Ditjen Perkeretaapian menyelenggarakan program “Mudik Gratis Sepeda Motor dengan Kereta Api”.
Tiket kereta api bisa didapatkan mulai 4 Maret-18 April 2024. Tersedia kuota hingga 28.196 penumpang serta 12.180 unit kendaraan roda dua.
Keberangkatan arus mudik dilakukan pada 2-8 April 2024, sedangkan arus balik rencananya dilakukan pada 13-19 April 2024.
“Kami berharap tahun ini kian banyak BUMN maupun perusahaan swasta mengadakan mudik gratis. Jika semakin banyak, jumlah masyarakat yang menggunakan sepeda motor dapat ditekan sehingga angka kecelakaan turun serta kepadatan di jalan berkurang,” Adita menutup perkataannya.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
11 November 2025, 07:00 WIB
09 Oktober 2025, 15:00 WIB
08 Oktober 2025, 12:00 WIB
01 Oktober 2025, 21:00 WIB
01 Oktober 2025, 20:00 WIB
Terkini
26 November 2025, 22:30 WIB
KatadataOTO merangkum lokasi SPBU BP AKR dan Vivo yang telah menjual BBM RON 92 kepada para pengendara
26 November 2025, 22:00 WIB
Daihatsu membeberkan keunggulan pada Rocky Hybrid, termasuk efisiensi konsumsi BBM yang tembus 34,8 km/liter
26 November 2025, 21:00 WIB
Hyundai disebut mengajukan model mobil listrik 7-seater jadi mobil nasional, Menperin berikan tanggapan
26 November 2025, 20:00 WIB
Airlangga Hartarto dan Agus Gumiwang berbicara soal insentif Pemerintah untuk industri otomotif Tanah Air.
26 November 2025, 19:19 WIB
Insentif otomotif masih diperlukan untuk mengerek angka penjualan, Menperin sebut rencana itu masih dibahas
26 November 2025, 17:00 WIB
Citroen E-C3 NIK 2024 masih tersisa dan kini diobral dengan diskon Rp 100 juta hingga lebih murah dari BYD Atto 1
26 November 2025, 16:00 WIB
Puluhan ribu pengguna mobil maupun motor di Jakarta terjaring Operasi Zebra 2025 selama satu pekan ini
26 November 2025, 15:00 WIB
Bridgestone Indonesia menghadirkan edukasi untuk mengenal lebih jauh struktur ban mobil berteknologi terkini