Simak Lokasi SIM Keliling Bandung Sebelum Akhir Pekan, Ada di MCD
09 Januari 2026, 06:00 WIB
Tersedia di dua lokasi berbeda, simak informasi lengkap terkait SIM keliling Bandung yang beroperasi hari ini
Oleh Serafina Ophelia
KatadataOTO – Masa berlaku SIM adalah lima tahun sejak tanggal penerbitannya. Apabila terlewat dan tidak diperpanjang maka pemohon harus melakukan penerbitan ulang.
Ada sejumlah layanan tersedia buat memudahkan salah satunya SIM keliling Bandung. Dua lokasinya beroperasi mulai pukul 09:00 WIB.
Perlu diingat SIM keliling Bandung hanya bisa untuk perpanjangan masa berlaku SIM A dan C saja. Sementara SIM B dilakukan di kantor Satpas terdekat.
Berikut KatadataOTO rangkum jadwal dan lokasi SIM keliling Bandung hari ini, lengkap beserta biaya dan syaratnya.
Sejumlah dokumen identitas diri harus dibawa oleh pemohon sebagai persyaratan. Dokumen umumnya mencakup SIM A, C, KTP beserta salinannya.
Terkhusus pemilik SIM B bisa langsung mendatangi kantor Satpas. SIM keliling Bandung tidak melayani proses perpanjangan jenis SIM tersebut karena beda prosedur.
Lalu pemohon SIM Keliling Bandung diwajibkan memiliki surat keterangan sehat rohani dari lembaga psikologi seperti ditentukan pihak Korlantas Polri.
Penyandang disabilitas pengguna alat bantu dengar wajib memenuhi persyaratan kesehatan disertai rekomendasi dari dokter lalu dibuktikan dengan suket (surat keterangan) sehat.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
09 Januari 2026, 06:00 WIB
09 Januari 2026, 06:00 WIB
08 Januari 2026, 06:00 WIB
08 Januari 2026, 06:00 WIB
07 Januari 2026, 06:44 WIB
Terkini
09 Januari 2026, 16:00 WIB
Ada syarat yang harus dipenuhi untuk memanfaatkan diskon Suzuki Jimny 5 pintu sebesar Rp 100 juta di awal 2026
09 Januari 2026, 15:00 WIB
Model edisi khusus Toyota GR Yaris Morizo RR hanya bisa dibeli melalui aplikasi GR App, unitnya terbatas
09 Januari 2026, 14:00 WIB
Demi mengurai kemacetan yang sering terjadi, kepolisian menyiapkan ganjil genap Puncak Bogor dan one way
09 Januari 2026, 13:00 WIB
Motul mendukung pembalap Indonesia dan para pembalap yang ikut serta dalam ajang balap Rally Dakar 2026
09 Januari 2026, 12:00 WIB
Suzuki Indonesia mulai waspadai potensi penurunan ekspor kendaraan akibat adanya sistem proteksi di Meksiko
09 Januari 2026, 11:00 WIB
Penjualan Daihatsu di Indonesia berhasil menjadi yang terlaris kedua untuk ke 17 kalinya secara berturut-turut
09 Januari 2026, 10:00 WIB
Berdasarkan data AISI, wholesales motor baru pada Desember 2025 mencatatkan hasil sebanyak 461.925 unit
09 Januari 2026, 09:00 WIB
Banyak risiko yang akan dialami oleh oknum yang melakukan aksi drift di Pondok Indah, Jakarta Selatan