Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 11 November

Perpanjangan SIM A dan C bisa dilakukan dengan mudah di SIM keliling Bandung, simak jadwal dan lokasinya

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 11 November

Penyandang disabilitas pengguna alat bantu dengar harus penuhi persyaratan kesehatan disertai rekomendasi dari dokter, dibuktikan dengan suket (surat keterangan) sehat.

Lokasi Gerai SIM Bandung dan Samsat Keliling Bandung

Tidak hanya SIM, perpanjangan STNK bisa di Samsat Keliling Bandung, Lapangan Futsal Jl. Supratman, Senin – Jumat, pukul 08.30 sampai 13.00 WIB.

Alternatif lain adalah gerai SIM Bandung, bagian dari Satuan Penyelenggara Administrasi SIM unit kerja Polri di luar lingkungan Kantor Kepolisian.

Pemohon bisa datang sesuai jam operasional area publik. Gerai SIM Bandung tersedia di Metro Indah Mall, Lantai 1 Blok FF – A6 No. 29, Jl. Soekarno Hatta No. 590.

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung
Photo : Istimewa

Biaya Perpanjang SIM

Tarif perpanjang SIM A dan C diatur secara hukum pada PP (Peraturan Pemerintah) Nomor 60 Tahun 2016 tentang Penerimaan Negara Bukan Pajak mulai dari Rp 30.000 sampai Rp 80.000.

Tetapi biaya perpanjang SIM tercantum di bawah belum termasuk biaya tambahan lain seperti pengecekan kesehatan dan tes psikologi. Jadi, pastikan Anda sudah menyiapkan dana lebih sebelum melakukan perpanjangan.

  • SIM A: Rp 80.000
  • SIM B: Rp 80.000
  • SIM C: Rp 75.000
  • SIM D: Rp 30.000

Terkini

news
ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 11 November 2024, Diperkirakan Hujan Ringan

Ganjil genap Jakarta 11 November 2024 diperkirakan bakal diikuti oleh hujan ringan di beberapa wilayah

news
Cek Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 11 November

Cek Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 11 November

Polda Metro Jaya menghadirkan layanan SIM Keliling Jakarta di lima tempat berbeda guna melayani masyarakat

mobil
Menanti Geely di RI Bawa Rival Atto 3

Geely Siap Masuk Indonesia Bawa Rival Atto 3

Hadir lagi merek otomotif asal China, Geely siap masuk pasar Indonesia memboyong rival baru BYD Atto 3

mobil
Aion Siapkan Mobil Listrik Baru di GJAW 2024, Tantang BYD M6

Aion Siapkan Mobil Listrik Baru di GJAW 2024, Tantang BYD M6

Aion dikabarkan bakal meluncurkan mobil listrik baru di GJAW 2024 guna menggoda konsumen di Indonesia

mobil
Hyundai Klaim Pengguna Mobil Lebih Suka Tombol Fisik di Kabin

Hyundai Klaim Pengguna Mobil Lebih Suka Tombol Fisik di Kabin

Mobil yang minim tombol fisik cenderung tidak disukai konsumen Hyundai, dianggap merepotkan meskipun modern

motor
Kembaran Honda ADV Versi 300 cc Meluncur di EICMA 2024

Kembaran Honda ADV Versi 300 cc Meluncur di EICMA 2024

UM Motorcycle hadirkan Rockville di EICMA 2024, kembaran Honda ADV yang punya kapasitas mesin 300 cc

motor
Empat Tahun Smoot Hadir di Indonesia, Jadi Andalan Ojol

Empat Tahun Smoot Hadir di Indonesia, Jadi Andalan Ojol

Smoot mengklaim kalau produknya sudah laku lebih dari 30 ribu unit di Tanah Air dan jadi andalan ojek Online

mobil
Mazda Siapkan Mobil Listrik Baru, Diduga MX-30

Mazda Siapkan Mobil Listrik Baru, Diduga MX-30

Mazda Indonesia unggah teaser detail mobil listrik terbaru, diduga MX-30 yang sempat hadir di GIIAS 2023