Daftar Harga BBM Maret 2025, SPBU Swasta Kompak Naik

Seluruh SPBU swasta menaikan harga BBM di Maret 2025, sementara Pertamina menahan banderol produk mereka

Daftar Harga BBM Maret 2025, SPBU Swasta Kompak Naik

KatadataOTO – Seperti di awal bulan sebelumnya, sejumlah SPBU (Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum) milik pemerintah dan swasta melakukan penyesuaian harga.

Misal yang diterapkan oleh PT Pertamina. Perusahaan pelat merah ini menahan sejumlah banderol produknya.

Ambil contoh harga Pertamax tetap Rp 12.900 per liter pada Sabtu (01/03). Begitu juga Pertamax Turbo diniagakan Rp 14.000 per liter.

Nasib serupa turut terjadi pada Pertamax Green 95, masyarakat bisa membelinya di angka Rp 13.700 per liter.

Pertamina Klaim Pertamax Sudah Sesuai Spesifikasi, Ini Faktanya
Photo : Pertamina

Sementara harga BBM jenis Dexlite turun dari Rp 14.600 menjadi Rp 14.300 per liter. Kemudian Pertamina Dex juga tidak jauh berbeda, dari Rp 14.800 kini Rp 14.600 per liter.

Sedangkan buat BBM subsidi tidak mengalami perubahan. Pertalite tetap Rp 10.000 ribu per liter serta Biosolar Rp 6.800 per liter.

Di sisi lain SPBU swasta kompak menaikan harga BBM mereka. Misalnya Shell Super dari Rp 13.350 sekarang Rp 13.590 per liter.

Lalu Shell V-Power dari Rp 13.940 menjadi Rp 14.060 per liter. Kemudian Shell V-Power Nitro+ di Maret 2025 dijual Rp 14.240 per liter.

Namun untuk banderol Shell V-Power Diesel mengalami penurunan. Semula Rp 15.030 kini Rp 14.760 per liter.

BP AKR turut mengerek harga BBM mereka. Ambil contoh BP 92 naik Rp 13.300 dari Rp 13.200 per liter.

BP Ultimate turut meroket menyentuh angka Rp 14.060 per liter. Padahal di bulan lalu hanya Rp 13.940 per liter.

Akan tetapi harga BBM jenis diesel BP AKR justru turun. Sekarang dipasarkan Rp 14.760 dari Rp 15.030 per liter.

Terakhir SPBU Vivo mengikuti langkah serupa. Di awal Maret 2025, Revvo 90 dibanderol Rp 13.390 per liter.


Terkini

mobil
Honda BR-V N7X Edition bekas

Harga Honda BR-V N7X Edition Bekas 2024 Lebih Murah Rp 92 Juta

Harga Honda BR-V N7X Edition bekas tipe Prestige lansiran 2024 kini sudah lebih murah Rp 92 jutaan dari baru

mobil
Daihatsu Ungkap Jenis Mobil yang Diminati Masyarakat Daerah

Daihatsu Ungkap Jenis Mobil yang Diminati Masyarakat Daerah

Selain LCGC, Daihatsu sebut ada kriteria mobil tertentu yang jadi daya tarik tersendiri buat konsumen daerah

otosport
Aleix Espargaro Balapan Lagi di MotoGP, Dapat Wildcard dari Honda

Aleix Espargaro Balapan Lagi di MotoGP, Dapat Wildcard dari Honda

Aleix Espargaro mendapatkan tiket wildcard dari Honda untuk tampil pada MotoGP Spanyol 2025 di Sirkuit Jerez

mobil
Viral Hyundai Ioniq 5 Tabrak 21 Motor, Pengemudi Diduga Mabuk

Viral Hyundai Ioniq 5 Tabrak 21 Motor, Pengemudi Diduga Mabuk

Satu unit mobil listrik Hyundai Ioniq 5 tabrak pejalan kaki dan 21 unit sepeda motor, pengemudi diduga mabuk

news
Tol Jakarta Cikampek

Ada Perbaikan Jalan di Tol Jakarta Cikampek, Perhatikan Lokasinya

Bakal ada perbaikan jalan di tol Jakarta Cikampek yang berlangsung mulai hari ini di tiga lokasi sekaligus

mobil
Daihatsu Sigra bekas

Pilihan Daihatsu Sigra Bekas di April 2025, Cuma Rp 130 Jutaan

Daihatsu Sigra bekas lansiran 2022 menjadi pilihan menarik untuk masyarakat karena harganya terjangkau

otosport
Daftar Harga Motor Matic 150 Cc April 2025, Vario dan Stylo Naik

Daftar Harga Motor Matic 150 Cc April 2025, Vario dan Stylo Naik

Sejumlah harga motor matic 150 cc mengalami kenaikan di bulan ini, ambil contoh Honda Vario sampai Stylo

mobil
Wholesales Mobil Listrik Maret 2025, Denza Pimpin Persaingan

Wholesales Mobil Listrik Maret 2025, Denza Memimpin

Denza D9 berhasil merangsek ke posisi pertama mobil listrik terlaris, berikut wholesales EV per Maret 2025