All New Yamaha YZF-R9 Resmi Mengaspal, Pakai Mesin Tiga Silinder

All new Yamaha YZF-R9 akhirnya meluncur, namun motor ini baru dipasarkan di Eropa seharga Rp 210 jutaan

All New Yamaha YZF-R9 Resmi Mengaspal, Pakai Mesin Tiga Silinder

“R9 menawarkan performa Supersport yang dapat dipakai di jalan raya. Selain itu mempunyai performa memadai untuk di lintasan balap,” lanjut mereka.

Turun ke bawah, suspensi depan serta belakang mengandalkan dari KYB. Pemilik bisa melakukan pengaturan kekerasan atau keempukan sesuai kebutuhan.

Bagian pengereman disematkan merek Brembo dan cakram depan berukuran 320 mm. Sehingga Anda lebih aman ketika memacunya dalam kecepatan tinggi.

All New Yamaha YZF-R9 Resmi Mengaspal, Pakai Mesin Tiga Silinder
Photo : Yamaha Europe

Yamaha tidak lupa menyematkan berbagai fitur kekinian. Seperti IMU 6 Axis, lengkap dengan Slide Control System, anti-wheelie dan lain-lain.

Kemudian terdapat Lean Sensitive TCS (Traction Control System), MotoGP Developed Three Level SCS (Slide Control System), Three level LIF (Lift Control System), Lean Sensitive Brake Control System (BC), ABS Rear ABS Off Function maupun Two Level EBM (Engine Brake Management).

Sebagai informasi, all new Yamaha YZF-R9 dipasarkan dalam dua varian warna, mulai dari Icon Blue serta Tech Black.

Sayang motor Yamaha ini baru tersedia untuk benua biru saja dengan banderol 12.250 Euro atau setara Rp 210 jutaan. Selain itu akan tersedia pada Maret 2025


Terkini

mobil
Mobil China Mulai Ancam Dominasi Jepang di RI

Pelan Tetapi Pasti, Mobil China Mulai Ancam Dominasi Jepang di RI

Pabrikan Jepang perlu mulai memperhatikan banjirnya merek mobil China di RI yang mulai diminati masyarakat

news
Ganjil Genap Puncak Bogor Saat Libur Panjang Wafat Yesus Kristus

Ganjil Genap Puncak Bogor Saat Libur Panjang Wafat Yesus Kristus

Kepolisian bakal menerapkan rekayasa lalu lintas ganjil genap Puncak Bogor dan one way di akhir pekan ini

mobil
Jeep Bicara Mengenai Dampak dari Tarif Impor Amerika Serikat

Jeep Angkat Bicara Soal Dampak dari Tarif Impor Amerika Serikat

Jeep Indonesia coba merespon mengenai dampak dari penerapan tarif impor Amerika Serikat oleh Donald Trump

mobil
Volvo Ungkap Sisi Positif Banyaknya Merek EV China di RI

Volvo Ungkap Sisi Positif Banyaknya Merek EV China di RI

Merek EV China semakin banyak di Indonesia termasuk di segmen premium, Volvo ungkap ada sisi positifnya

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta Ditiadakan Karena Libur Wafat Isa Almasih

Ganjil genap Jakarta Jumat (18/04) ditiadakan karena bertepatan dengan libur peringatan wafal Isa Almasih

news
Kamera ETLE Polda Metro Jaya

Polda Metro Jaya Bakal Evaluasi ETLE Buat Hindari Kesalahan

Polda Metro Jaya bakal melakukan evaluasi program ETLE karena menilang ambulans yang sedang melaksanakan tugas

otosport
Yamaha Uji Mesin V4 untuk MotoGP, Siap Kejar Ducati

Yamaha Uji Mesin V4 untuk MotoGP, Siap Kejar Ducati

Menurut Bartolini, Yamaha sudah memulai pengujian mesin V4 untuk digunakan di motor balap Quartararo dan Rins

mobil
Penjualan Honda

Penjualan Honda Maret 2025 Naik, Brio Jadi Model Terlaris

Penjualan Honda Maret 2025 naik dibandingkan bulan sebelumnya dan Brio masih menjadi model paling laris