Mitsubishi Destinator Raih Bintang Lima Tes Tabrak ASEAN NCAP
15 November 2025, 09:00 WIB
Nama Toyota Land Cruiser FJ terdaftar dan diperkirakan siap produksi, jadi penantang baru Jeep Rubicon
Oleh Serafina Ophelia
TRENOTO – Setelah mengumumkan sejumlah lini kendaraan baru sebagai konsep, ternyata Toyota masih punya kejutan baru. Nama Toyota Land Cruiser FJ terdaftar di Jepang, menandakan kehadiran model baru dalam waktu dekat.
Belum diketahui detil pendaftar paten tapi perlu diketahui Toyota memang tengah mengembangkan sebuah SUV kompak baru melengkapi seri Land Cruiser.
Seperti diperkenalkan pada Agustus 2023. Land Cruiser 250 yang dijadwalkan meluncur 2024 disematkan beragam elemen membuatnya terlihat retro, misal emblem T diganti bertuliskan Toyota pada fascia.
Secara keseluruhan Land Cruiser FJ memadukan kesan retro namun juga modern. Model tersebut diprediksi akan lebih dulu meluncur buat pasar Amerika, Kanada dan Eropa.
Di beberapa negara tersebut sebelumnya sudah ada Toyota FJ Cruiser yang berhenti produksi. Land Cruiser FJ digadang jadi penerus model populer itu.
Meski ada kesamaan nama dan desain, ukuran Land Cruiser FJ diprediksi bisa lebih kecil namun tetap dengan kemampuan offroad mumpuni khas SUV.
Toyota masih belum membeberkan rincian spesifikasi maupun platform digunakan. Sementara bicara dapur pacu ada banyak opsi yang mungkin dipakai seperti mesin Corolla Cross, RAV4 ataupun teknologi hybrid milik Prius.
Juga ada kemungkinan Toyota Land Cruiser FJ meluncur sebagai mobil listrik murni demi memenuhi komitmen elektrifikasi global.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
15 November 2025, 09:00 WIB
13 November 2025, 09:00 WIB
12 November 2025, 08:00 WIB
11 November 2025, 08:00 WIB
10 November 2025, 19:00 WIB
Terkini
17 November 2025, 08:00 WIB
Sebagian ruas jalan di Tol Cipularang dan Padaleunyi ditutup untuk dilakukan perbaikan selama sepekan
17 November 2025, 07:00 WIB
Kementerian Perhubungan gelar pembatasan lalu lintas di kawasan wisata saat libur Natal dan tahun baru
17 November 2025, 06:00 WIB
Agar tidak terkena tilang saat Operasi Zebra 2025, Anda bisa memanfaatkan kehadiran SIM keliling Bandung
17 November 2025, 06:00 WIB
Lima lokasi SIM keliling Jakarta kembali dibuka seperti biasa, bisa untuk perpanjangan SIM A maupun C
17 November 2025, 06:00 WIB
Ganjil genap Jakarta 17 November 2025 berbarengan dengan penyelenggaraan operasi Zebra sehingga pengawasan lebih ketat
16 November 2025, 21:24 WIB
Marco Bezzecchi tutup musim ini dengan capaian manis di MotoGP Valencia 2025 dengan finish pertama
16 November 2025, 17:00 WIB
Mazda EZ-6 dan Changan Deepal LO7 sama-sama berpeluang besar untuk dipasarkan ke konsumen di Tanah Air
16 November 2025, 15:14 WIB
Chery beri penjelasan soal Fengyun X3L yang alami kecelakaan saat sedang uji ketangguhan di Gunung Tianmen