Potret 6 Mobil Konsep Toyota yang Tidak Pernah Debut

Merayakan 50 tahun Toyota California Design Center, ini potret 6 mobil konsep Toyota yang tidak pernah debut

Potret 6 Mobil Konsep Toyota yang Tidak Pernah Debut

3. Toyota MX-2

Setelah MX-1 Calty memperkenalkan penerusnya yakni Toyota MX-2. Sportscar MX-2 pakai pintu bergaya gull-wing dan memiliki lebih banyak garis tegas pada bodi jika dibandingkan MX-1.

Mobil ini disebut jadi cikal bakal MR2 yang masuk produksi. Desain futuristik modern dengan rear canopy bisa dibuka.

4. Toyota Supra (Konsep)

6 Mobil Konsep Toyota yang Tidak Pernah Debut
Photo : Caranddriver

Sebelum desain terakhir Supra akhirnya masuk produksi Calty punya versi tersendiri terhadap sportscar tersebut. Beberapa konsep desain dipakai pada model konsep ini juga diadopsi ke Supra yang diproduksi setelah itu.

Toyota Supra konsep didesain pada 1990, tepat sebelum generasi keempat Supra diproduksi massal.

5. Toyota Caravan

6 Mobil Konsep Toyota yang Tidak Pernah Debut
Photo : Caranddriver

Caravan Toyota itu didesain oleh tim di Amerika Serikat pada tahun 1975-an. Berbeda dengan campervan, caravan berdiri sendiri alias terpisah dari mobil. 

Mirip campervan di dalamnya ada banyak perlengkapan layaknya rumah seperti toilet, AC sampai shower untuk mandi. Karena berdimensi besar hanya mobil tertentu yang bisa menarik caravan.

6. Toyota Scion NYC

6 Mobil Konsep Toyota yang Tidak Pernah Debut
Photo : El Pais

Mobil satu ini juga tidak pernah diproduksi. Dipakaikan kelir hijau dan kap depan rendah Toyota Scion NYC terlihat unik dan cukup asing.

Toyota mengkategorikan Scion NYC sebagai urban car atau city car, dibuat untuk penggunaan sehari-hari karena praktis dan berukuran kompak.


Terkini

mobil
New Xpander Cross

Cek Harga SUV Murah Januari 2026. Xpander Cross Naik

Harga SUV murah per Januari 2026 masih cenderung stabil, hanya dua merek melakukan penyesuaian harga

news
SIM Keliling Jakarta

Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 9 Januari Jelang Akhir Pekan

Menjelang akhir pekan, layanan SIM keliling Jakarta masih tersedia seperti biasa di lima lokasi berbeda

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 9 Januari 2026, Tetap Ketat di Akhir Pekan

Aturan ganjil genap Jakarta diterapkan untuk mengurangi kemacetan lalu lintas yang kerap terjadi di Ibu Kota

news
SIM Keliling Bandung

Simak Lokasi SIM Keliling Bandung Sebelum Akhir Pekan, Ada di MCD

Menjelang akhir pekan SIM keliling Bandung terus hadir untuk memudahkan para pengendara di kota Kembang

otosport
Shammie

Shammie Zacky Baridwan Mulai Konsisten di Rally Dakar 2026

Shammie terus berjuang keras hingga SS4 untuk bisa membawa hasil positif pada ajang Rally Dakar 2026

mobil
Mobil Listrik

Biang Kerok Penjualan Mobil Listrik Tesla Keok dari BYD di 2025

Kebijakan pemerintah federal di Amerika Serikat disebut bikin penjualan mobil listrik Tesla kalah dari BYD

otosport
Marc Marquez

Marc Marquez Beri Sinyal Pensiun Dini dari Dunia MotoGP

Setelah badai cedera menerpa, kondisi fisik Marc Marquez dirasa sudah tidak seprima seperti dahulu kala

mobil
Hyundai Stargazer

Hyundai Stargazer Menyala saat Diparkir, Ini Dugaan Penyebabnya

Kunci tertinggal di kabin diduga jadi salah satu penyebab Hyundai Stargazer menyala otomatis ketika diparkir