Honda Perkenalkan Fitur Self-Driving, Sensing 360 dan Sensing Elite

Honda perkenalkan fitur self-driving Honda Sensing 360 dan Sensing Elite. Nantinya akan digunakan di Amerika Serikat.

Honda Perkenalkan Fitur Self-Driving, Sensing 360 dan Sensing Elite

Teknologi kendaraan otonom di Indonesia

Belum diketahui jika fitur ini akan diperkenalkan pada kendaraan Honda di Indonesia. Mengutip CyprusMail, ada beberapa alasan mengapa self-driving car mungkin tidak bisa menjadi umum di Indonesia. Salah satunya adalah kurangnya regulasi yang berlaku.

Tanpa ada regulasi yang mumpuni, distribusi atau penjualan kendaraan otonom bisa jadi ilegal. Kendala lain yang mungkin muncul adalah bagaimana kendaraan otonom yang bermanuver di kondisi lalu lintas padat. 

Budi Karya Sumadi selaku Menteri Perhubungan RI sebelumnya mengatakan bahwa pihaknya akan memperlajari implementasi dan pengembangan teknologi self-driving di Indonesia. Namun pengembangan kendaraan otonom ini masih lebih berfokus pada kendaraan umum.

Photo : Carscoops

“Kami akan membuat suatu konsep, nanti akan ketemu equilibriumnya kapan kita akan melakukan (pengembangan transportasi berteknologi swakemudi),” ucap Budi, dikutip Antara.

Masih ada beragam proses yang harus dilalui sebelum Indonesia bisa mulai memanfaatkan kendaraan otonom. Menurutnya, pengembangan transportasi umum berteknologi self-driving membutuhkan kajian yang panjang.


Terkini

otosport
MotoGP 2026

Dua Rookie Lengkapi Formasi Pembalap MotoGP 2026

Persaingan baru, rookie Diogo Moreira dan Toprak Razgatlioglu siap meramaikan ajang balap MotoGP 2026

otosport
Julian johan

Julian Johan Bawa Misi Penting pada Rally Dakar 2026

Julian Johan sudah melakukan berbagai persiapan guna berlaga di Rally Dakar 2026, seperti latihan di Maroko

mobil
Taksi Listrik

Pengamat Tanggapi Kecelakaan Taksi Listrik yang Kembali Terulang

Taksi listrik Green SM kembali alami kecelakaan, pengamat sorot pentingnya pelatihan softskill pengemudi

mobil
Penjualan BYD

Penjualan BYD sejak Debut di RI, Sudah Pasarkan 50 Ribu Unit

Penjualan BYD di Indonesia selama periode 2024-2025 tembus 50 ribu unit dan wajib dirakit lokal tahun ini

mobil
BYD

BYD Gerah Desain Mobil Mereka Selalu Ditiru Kompetitor

BYD menilai terobosan serta inovasi pada mobil listrik sebagai kontribusi dalam pengembangan industri

mobil
Leapmotor

Leapmotor B10 Makin Dekat ke Indonesia, Calon Pesaing Geely EX5

Leapmotor merupakan salah satu merek asal Tiongkok yang bakal masuk Indonesia melalui Indomobil Group

mobil
Mobil Cina

3 Merek Mobil Cina Ini Mulai Geser Popularitas Jepang di Inggris

Tiga merek mobil Cina catat penjualan positif di Inggris, angka penjualannya diproyeksikan 200 ribu di 2025

motor
Motor listrik

Subsidi Motor Listrik Sudah Tidak Diharapkan Lagi pada 2026

Aismoli mengungkapkan ada cara lain untuk kembali menggairahkan pasar motor listrik pada periode 2026