Daftar Harga LMPV September 2024, Xpander Naik Rp 1 Jutaan

Jadi jenis mobil yang cocok digunakan sebagai mobil keluarga, berikut daftar harga LMPV September 2024

Daftar Harga LMPV September 2024, Xpander Naik Rp 1 Jutaan

Harga LMPV September 2024

Wuling

  • New Confero 1.5 DB MY MT, Rp 185,3 juta
  • Confero S 1.5C MY Lux MT, Rp 207,7 juta
  • Confero S 1.5L MY Lux+ MT, Rp 222,8 juta
  • Confero S 1.5L AC Lux+ MT, Rp 232,3 juta

Daihatsu

  • Xenia 1.3 M MT, Rp 224,4 jutaan
  • Xenia 1.3 X MT, Rp 227,6 jutaan
  • Xenia 1.3 R MT, Rp 238,6 jutaan
  • Xenia 1.3 R MT SC, Rp 240,1 jutaan
  • Xenia 1.3 X CVT, Rp 245 jutaan
  • Xenia 1.3 R MT ADS, Rp 247,7 jutaan
  • Xenia 1.3 R MT SC ADS, Rp 249,2 jutaan
  • Xenia 1.5 R MT, Rp 255,8 jutaan
  • Xenia 1.5 R MT SC, Rp 257,3 jutaan
  • Xenia 1.3 R CVT SC, Rp 257,6 jutaan
  • Xenia 1.5 R MT ADS, Rp 264,8 jutaan
  • Xenia 1.3 R CVT ADS, Rp 265,1 jutaan
  • Xenia 1.3 R CVT SC ADS, Rp 266,6 jutaan
  • Xenia 1.5 R CVT, Rp 270,2 jutaan
  • Xenia 1.5 R CVT SC, Rp 271,7 jutaan
  • Xenia 1.5 R CVT ADS, Rp 279,3 jutaan
  • Xenia 1.5 R CVT ASA, Rp 280,1 jutaan
  • Xenia 1.5 R CVT SC ADS, Rp 280,8 jutaan
  • Xenia 1.5 R CVT ASA SC, Rp 281,6 jutaan

Suzuki

  • Ertiga GA MT, Rp 232 juta
  • Ertiga GL MT, Rp 255,4 juta
  • Ertiga GL AT, Rp 266,4 juta
  • Ertiga Hybrid GX MT, Rp 276,2 juta
  • Ertiga Hybrid GX AT, Rp 287,2 juta
  • Ertiga Hybrid Cruise MT, Rp 288,8 juta
  • Ertiga Hybrid Cruise Two Tone, Rp 290,8 juta
  • Ertiga Hybrid Cruise AT, Rp 299,8 juta
  • Ertiga Hybrid Cruise AT Two Tone, Rp 301,8 juta

Toyota

  • Avanza 1.3 E MT, Rp 239,7 juta
  • Avanza 1.3 E CVT, Rp 254,2 juta
  • Avanza 1.5 G MT, Rp 262 juta
  • Avanza 1.5 G CVT, Rp 276,7 juta
  • Veloz MT, Rp 292,9 juta
  • Veloz CVT, Rp 308,7 juta
  • Veloz Q CVT, Rp 318 juta
  • Veloz Q CVT TSS, Rp 340,4 juta

Hyundai

  • Stargazer Active MT, Rp 249,6 juta
  • Stargazer Active IVT, Rp 262,6 juta
  • Stargazer Essential MT, Rp 261,4 juta
  • Stargazer Essential IVT, Rp 275,3 juta
  • Stargazer Style IVT, Rp 305,3 juta
  • Stargazer Prime IVT, Tp 320,9 juta
Daftar Harga LMPV Agustus 2024
Photo : Hyundai

Nissan

  • Livina 1.5 EL MT, Rp 287 juta
  • Livina 1.5 VE AT, Rp 309,5 juta
  • Livina 1.5 VL AT, Rp 320 juta

Mitsubishi

  • Xpander GLS MT, Rp 263,2 juta
  • Xpander GLS CVT, Rp 272,4 juta
  • Xpander Exceed MT, Rp 276,5 juta
  • Xpander Exceed CVT, Rp 285,7 juta
  • Xpander Ultimate MT, Rp 309,3 juta (naik Rp 1,5 juta dari Agustus 2024)
  • Xpander Ultimate CVT, Rp 324,5 juta (naik Rp 1,6 juta dari Agustus 2024)

Terkini

mobil
Toyota Hilux

Toyota Hilux Generasi Sembilan Terdaftar di RI, Ada Dua Varian

Meluncur sebagai Toyota Hilux Travo di Thailand, pikap generasi kesembilan ini terdaftar di laman DJKI

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 8 Januari 2026, Ini Daftar Lokasinya

Ganjil genap Jakarta digelar pada puluhan ruas jalan utama untuk atasi kemacetan lalu lintas di Ibu Kota

news
SIM Keliling Bandung

Lokasi SIM Keliling Bandung 8 Januari 2026, Jangan Salah Jadwal

SIM keliling Bandung hari ini beroperasi sejak pagi, jadi pastikan Anda tidak telat ketika menyambanginya

news
SIM Keliling Jakarta Beroperasi Hari Ini, Cek Lokasinya

Biaya dan Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 8 Januari 2026

SIM keliling Jakarta tidak ada dispensasi keterlambatan, pastikan tepat waktu memperpanjang masa berlaku

mobil
BMW

BMW Sematkan Voice Command Baru, Seperti Ngobrol dengan Manusia

BMW menyematkan Intelligent personal assistant baru di iX3 yang terintegrasi dengan ekosistem milik Amazon

mobil
Mobil Listrik

Tren Mobil Listrik 2026 Diyakini Redup Tanpa Kepastian Insentif

Insentif mobil listrik dari pemerintah jadi salah satu daya tarik, namun belum ada kepastian di 2026

otopedia
kepadatan energi baterai

Mengenal Kepadatan Energi Baterai pada Mobil dan Motor Listrik

Kepadatan energi baterai pada sebuah EV menawarkan beberapa keunggulan, seperti efisiensi biaya yang diperlukan

mobil
Toyota

Karyawan Toyota Diminta WFH Imbas Presiden Venezuela Ditangkap

Toyota memastikan para staf ekspatriat mereka di Venezuela dalam kondisi aman usai kejadian belakangan ini