Mitsubishi XForce Ultimate DS Melantai di GJAW 2024, Ada Fitur Baru
22 November 2024, 20:00 WIB
Terdapat cicilan Mitsubishi Xpander Ultimate sebesar Rp3 jutaan bagi Anda yang tertarik memboyongnya bulan ini
Oleh Satrio Adhy
Seluruh tipenya dibekali opsi transmisi manual lima percepatan atau otomatis model CVT (Continuously Variable Transmission).
Urusan jantung pacu, mesin Mitsubishi Xpander berkapasitas 1.5 L MIVEC DOHC 16 Valve. Kapasitasnya 1.499 cc dan mampu menghasilkan daya 103 hp pada 6.000 rpm serta torsi puncak 141 Nm di 4.000 rpm.
Kemudian bodinya ditopang suspensi MacPherson Strut with Coil Spring (depan) maupun Torsion Beam (belakang).
Khusus kali ini TrenOto coba membahas harga Mitsubishi Xpander Ultimate yang dibanderol Rp312.9 jutaan. Angka tersebut sudah berstatus OTR (On The Road) DKI Jakarta.
Lalu jika Anda tertarik memilikinya, tersedia cicilan terendah sebesar Rp3 jutaan pada Oktober 2023, atau lebih murah dari harga Honda Beat bekas di pasaran.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
22 November 2024, 20:00 WIB
18 November 2024, 18:00 WIB
16 November 2024, 18:00 WIB
08 November 2024, 12:00 WIB
07 November 2024, 23:00 WIB
Terkini
22 November 2024, 22:00 WIB
Isi lini MPV listrik premium di RI, Maxus merilis dua model baru dengan harga mulai dari Rp 788 jutaan
22 November 2024, 21:00 WIB
Toyota berkolaborasi dengan Pertamaina dan Trac buat melakukan uji coba bahan bakar jenis bioetanol E10
22 November 2024, 20:00 WIB
Mitsubishi XForce Ultimate DS resmi meluncur dalam pameran GJAW 2024 dengan dilengkapi fitur kekinian
22 November 2024, 19:00 WIB
Calon rival baru Chery Omoda E5, Kia EV3 diperkenalkan kepada pengunjung lewat pameran otomotif GJAW 2024
22 November 2024, 19:00 WIB
Aion V tampil di GJAW 2024 dengan menawarkan beragam keunggulan termasuk banderol yang menarik yaitu Rp 499 juta
22 November 2024, 18:00 WIB
Suzuki Jimny 5 Pintu White Rhino Edition akhirnya meluncur di ajang Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW 2024)
22 November 2024, 17:00 WIB
Mobil listrik Aletra L8 hadir di pameran GJAW 2024 mengisi segmen MPV, jadi salah satu pesaing baru BYD M6
22 November 2024, 16:16 WIB
BAIC BJ40 Plus dengan aksesoris lengkap hadir meramaikan ajang Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW 2024)