5 Keunggulan New Mitsubishi Xpander Cross untuk Berpetualang

Keunggulan new Mitsubishi Xpander Cross dibandingkan kompetitor membuat penggunanya semakin nyaman di perjalanan

5 Keunggulan New Mitsubishi Xpander Cross untuk Berpetualang

TRENOTO – New Mitsubishi Xpander Cross hadir untuk masyarakat Indonesia bukan hanya mengandalkan penyegaran biasa saja. Keunggulan new Mitsubishi Xpander Cross membuat para penggunanya lebih nyaman dalam setiap perjalanan.

Seperti disebutkan di atas, meskipun memiliki status facelift, namun ubahan yang disematkan pada kendaraan cukup banyak. Mulai dari ekstrior dan memberikan kesan kendaraan semakin atraktif, hingga hadirnya fitur-fitur terkini di dalamnya.

Masuk ke dalam kelas LSUV (Low Sport Utility Vehicle), new Xpander Cross hadir sebagai sahabat keluarga petualang. Mobil ini memiliki daya jelajah mumpuni untuk menembus berbagai medan jalan.

5 Keunggulan New Mitsubishi Xpander Cross

  1. Ground Clearance

Sebagai SUV tentunya diharapkan bisa menempuh medan menantang. Maklum saja kendaraan ini dikembangkan sebagi teman setia para petualang dalam kesehariannya.

Photo : TrenOto

Salah satu keunggulan new Mitsubishi Xpander Cross adalah ground clearance yang cukup tinggi. Jarak terendah dari tanah kendaraan mencapai 220 mm sehingga lebih leluasa dalam menembus medan sulit.

“Mitsubishi Xpander Cross memiliki kenyamanan yang baik meski ground clearance tinggi. Bracket suspension pada bagian depan dan structural adhesive di belakang adalah kunci kenyamanan tetap terjaga,” kata Muhammad Arif Dwianto, Head of Training Section PT Mitsubishi Motors Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI).

  1. Insulasi Kabin

Salah satu faktor pendukung kenyamanan berkendara adalah kekedapan kabin. New Mitsubishi Xpander Cross tambah nyaman berkat insulasi kabin dan adanya beberapa penggunaan fitur lainnya.

Disebutkan bahwa MMKSI menambahkan cover mesin dan beberapa pengedap suara. Walhasil kabin mobil lebih hening dan menambah kenyamanan tentunya.


Terkini

mobil
Jeep Kembali Goda Pencinta Film Lewat Jurassic World Rebirth

Jeep Kembali Goda Pencinta Film Lewat Jurassic World Rebirth

Jeep Wrangler 4Xe Mojito mejeng dan digunakan para aktor dalam beradegan pada film Jurassic World Rebirth

news
Kemenhub Bakal Kaji Penyesuaian Tarif Ojol, Libatkan Pakar

Kemenhub Bakal Kaji Penyesuaian Tarif Ojol, Libatkan Pakar

Kemenhub tanggapi simpang siur wacana kenaikan dan potongan tarif ojol, sebut masih dalam tahap diskusi

mobil
Mazda CX-3 Essential

Mazda CX-3 Essential Meluncur di Thailand, Indonesia Berikutnya

Mazda CX-3 Essential diprediksi hadir di ajang GIIAS 2025 setelah terlebih dulu diluncurkan di Thailand

news
Car Free Night

Masih Banyak Tantangan, Uji Coba Car Free Night Dibatalkan

Banyaknya tantangan yang harus diatasi membuat uji coba Car Free Night pada Sabtu (05/07) resmi dibatalkan

mobil
Xpeng X9

Xpeng X9 Dirakit Lokal, G6 Masih Menyusul Karena Hal Ini

Pihak Xpeng mengungkapkan alasan pihaknya bakal lebih dulu melakukan perakitan lokal X9 ketimbang G6

otopedia
6 Kesalahan Memilih Tempat Parkir yang Bikin Kantong Jebol

6 Kesalahan Memilih Tempat Parkir yang Bikin Kantong Jebol

KatadataOTO merangkum enam kesalahan memilih tempat parkir yang dapat merugikan pengemudi saat bepergian

motor
Desta kecelakaan saat touring pakai Ducati DesertX

Desta Kecelakaan Saat Touring Pakai Ducati DesertX di NTB

Desta kecelakaan saat memarkirkan Ducati DesertX yang digunakannya buat touring di kawasan Sembalun, NTB

mobil
Diler Xpeng Puri Dibuka, Tawarkan Fasilitas Body and Paint

Diler Xpeng Puri Resmi Dibuka, Tawarkan Fasilitas Body and Paint

Diler Xpeng di Puri, Jakarta Barat siapkan layanan 3S dan perbaikan bodi, ada unit test drive buat konsumen