Hasil Penyelidikan Pertamina Soal BBM Tercampur Air di Klaten
10 April 2025, 15:01 WIB
Harga BBM Pertamina kembali mengalami kenaikan pada Februari 2025, seperti banderol dari Pertamax Series
Oleh Satrio Adhy
KatadataOTO – PT Pertamina (Persero) kembali menyesuaikan harga di awal bulan. Kali ini banderol sejumlah BBM (Bahan Bakar Minyak) non subsidi naik mulai Sabtu (1/2).
Peningkatan tersebut berlaku untuk produk Pertamax, Pertamax Turbo, Pertamax Green 95, Dexlite sampai Pertamina Dex.
“PT Pertamina (Persero) melakukan penyesuaian harga bahan bakar minyak (BBM) Umum dalam rangka mengimplementasikan Keputusan Menteri (Kepmen) ESDM No. 245.K/MG.01/MEM.M/2022 sebagai perubahan atas Kepmen No. 62 K/12/MEM/2020 tentang Formula Harga Dasar Dalam Perhitungan Harga Jual Eceran Jenis Bahan Bakar Minyak Umum Jenis Bensin dan Minyak Solar yang Disalurkan Melalui Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum," tulis Pertamina di laman resmi mereka.
Sebagai informasi, Pertamax bulan lalu dijual Rp 12.500 per liter. Namun di Februari 2025 masyarakat bisa menebusnya di Rp 12.900 per liter.
Sementara harga Pertamax Turbo juga terkerek di Februari 2025. Dari semula Rp 13.700 menjadi Rp 14.000 per liter.
Sedangkan Pertamax Green saat ini bisa dibeli dengan uang Rp 13.700 per liter. Padahal bulan lalu hanya Rp 13.400 per liter.
Di sisi lain harga BBM jenis Dexlite juga meroket. Kini Pertamina menjualnya Rp 14.600 per liter dari semula Rp 13.600 per liter.
Terakhir banderol buat Pertamina Dex turut naik. Sekarang dijual Rp 14.800 per liter, sebelumnya Rp 13.900 per liter.
Kendati demikian harga BBM subsidi tidak mengalami peningkatan. Masyarakat tetap dapat membeli Pertalite Rp 10.000 per liter dan Solar Rp 6.800 per liter.
Untuk para pengendara roda dua maupun empat, berikut KatadataOTO rangkumkan harga BBM di seluruh Indonesia pada Februari 2025.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
10 April 2025, 15:01 WIB
09 April 2025, 19:00 WIB
03 April 2025, 19:00 WIB
01 April 2025, 18:19 WIB
30 Maret 2025, 12:00 WIB
Terkini
15 April 2025, 23:00 WIB
Polda Metro Jaya menuturkan bahwa ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk membuka blokir tilang ETLE
15 April 2025, 22:00 WIB
Xpeng siap jual mobil terbang listrik mulai tahun ini dengan harga yang cukup tinggi yaitu Rp 5 miliar
15 April 2025, 21:00 WIB
Mobil listrik Geely EX5 menawarkan banyak kelebihan yang memberikan kenyamanan dan kenikmatan berkendara
15 April 2025, 20:00 WIB
AHM baru saja memberikan penyegaran pada new Honda CB150 Verza dengan warna serta desain cover knalpot baru
15 April 2025, 19:00 WIB
Tarif Tol Tangerang-Merak resmi naik mulai hari ini, kemudian diikuti oleh 22 lokasi berbeda sepanjang 2025
15 April 2025, 18:00 WIB
KatadataOTO berkesempatan mencoba secara langsung mobil hybrid Chery Tiggo 8 CSH secara terbatas di area PIK
15 April 2025, 17:00 WIB
Pemerintah mengungkapkan niat untuk melonggarkan aturan TKDN di masa mendatang, Chery turut angkat bicara
15 April 2025, 16:05 WIB
Tiket presale 2 extended IMX Semarang 2025 yang berlangsung di Sam Poo Kong diklaim sudah habis terjual