Harga Motor Bebek di Penghujung 2025, Termurah Rp 14 Juta
29 Desember 2025, 09:00 WIB
Bagi pencinta motor trail Yamaha WR 155 R mendapatkan lowering kit guna menurunkan ketinggian tunggangan
Oleh Satrio Adhy
TRENOTO – PT YIMM (Yamaha Indonesia Motor Manufacturing) kembali melakukan Inovasi buat produk unggulan mereka. Salah satunya pada Yamaha WR 155 R yang bergenre offroad.
Terkini mereka menghadirkan dua part modifikasi baru. Hal ini guna menjawab kebutuhan dari konsumen setia.
Seperti dikatakan oleh Antonius Widiantoro selaku Asst. General Manager Public Relation PT YIMM. Dia menuturkan pihaknya kini menghadirkan lowering kit dan low down seat.
Menurutnya langkah tersebut karena beberapa peminat Yamaha WR 155 R merasa kesulitan. Sehingga mereka menghadirkan dua part di atas.
“Kita dapat masukan kalau motor trail kami ketinggian buat orang umum. Makanya dikasih opsi ke konsumen buat pakai lowering kit atau low down seat,” ujar Anton di Probolinggo, Jawa Timur, Kamis (17/8).
Sebagai informasi lowering kit merupakan komponen dan berfungsi untuk merendahkan posisi shock breaker belakang. Sedangkan low down set adalah jok eksternal yang memiliki ketebalan lebih tipis dari bawaan pabrik.
Sehingga menurut Anton tinggi motor trail Yamaha dapat turun dari asli atau lebih rendah hingga delapan cm. Jadi Anda tidak perlu jinjit lagi saat berkendara.
“Semua kita kembalikan ke pasar saja sesuai dengan selera mereka. Kami berharap melalui aksesoris ini konsumen bisa punya banyak pilih,” pungkasnya.
Kemudian Anton juga mengungkapkan kalau kedua aksesoris tersebut bisa langsung dipasang. Sehingga tidak memerlukan modifikasi lagi.
Nah buat harga lowering kit Yamaha WR 155 R adalah Rp486 ribuan, sementara low down seat Rp328 ribuan. Seluruhnya telah bisa dipesan di diler-diler terdekat,
Kendati demikian jumlah di atas belum termasuk biaya pasang. Anda perlu menyiapkan dana tambahan untuk menyematkan dua komponen tersebut.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
29 Desember 2025, 09:00 WIB
26 Desember 2025, 11:00 WIB
25 Desember 2025, 07:00 WIB
24 Desember 2025, 09:00 WIB
23 Desember 2025, 15:00 WIB
Terkini
30 Desember 2025, 06:00 WIB
Demi memudahkan para pengendara, kepolisian tetap menghadirkan berbagai fasilitas seperti SIM keliling Bandung
30 Desember 2025, 06:00 WIB
SIM keliling Jakarta melayani perpanjangan masa berlaku kartu yang belum terlewat dari tanggal masa berlaku
30 Desember 2025, 06:00 WIB
Ganjil genap Jakarta tetap akan digelar meski rencananya akan ada aksi unjuk rasa dari ribuan buruh di Ibu Kota
29 Desember 2025, 19:00 WIB
Berakhirnya insentif dari pemerintah membuat kinerja penjualan mobil listrik di Cina pada tahun depan turun
29 Desember 2025, 18:00 WIB
Aprilia menunjukan kemajuan sangat signifikan dalam hal pengembangan motor balap milik Marco Bezzecchi
29 Desember 2025, 17:06 WIB
Bocoran tampilan interior Wuling Almaz Darion mulai terungkap di laman DJKI, pakai basis SUV Xingguang 560
29 Desember 2025, 15:00 WIB
GIAMM sebut perakitan lokal dihitung 30 persen TKDN, komponen lokal mobil listrik tak jadi prioritas produsen
29 Desember 2025, 14:13 WIB
Ditetapkan secara nasional di Cina, manufaktur wajib pastikan baterai mobil listrik tak bisa terbakar atau meledak