Yamaha Gear Ultima Dipesan Ratusan Unit, Pengiriman April 2025
30 Maret 2025, 10:38 WIB
Bagi pencinta motor trail Yamaha WR 155 R mendapatkan lowering kit guna menurunkan ketinggian tunggangan
Oleh Satrio Adhy
TRENOTO – PT YIMM (Yamaha Indonesia Motor Manufacturing) kembali melakukan Inovasi buat produk unggulan mereka. Salah satunya pada Yamaha WR 155 R yang bergenre offroad.
Terkini mereka menghadirkan dua part modifikasi baru. Hal ini guna menjawab kebutuhan dari konsumen setia.
Seperti dikatakan oleh Antonius Widiantoro selaku Asst. General Manager Public Relation PT YIMM. Dia menuturkan pihaknya kini menghadirkan lowering kit dan low down seat.
Menurutnya langkah tersebut karena beberapa peminat Yamaha WR 155 R merasa kesulitan. Sehingga mereka menghadirkan dua part di atas.
“Kita dapat masukan kalau motor trail kami ketinggian buat orang umum. Makanya dikasih opsi ke konsumen buat pakai lowering kit atau low down seat,” ujar Anton di Probolinggo, Jawa Timur, Kamis (17/8).
Sebagai informasi lowering kit merupakan komponen dan berfungsi untuk merendahkan posisi shock breaker belakang. Sedangkan low down set adalah jok eksternal yang memiliki ketebalan lebih tipis dari bawaan pabrik.
Sehingga menurut Anton tinggi motor trail Yamaha dapat turun dari asli atau lebih rendah hingga delapan cm. Jadi Anda tidak perlu jinjit lagi saat berkendara.
“Semua kita kembalikan ke pasar saja sesuai dengan selera mereka. Kami berharap melalui aksesoris ini konsumen bisa punya banyak pilih,” pungkasnya.
Kemudian Anton juga mengungkapkan kalau kedua aksesoris tersebut bisa langsung dipasang. Sehingga tidak memerlukan modifikasi lagi.
Nah buat harga lowering kit Yamaha WR 155 R adalah Rp486 ribuan, sementara low down seat Rp328 ribuan. Seluruhnya telah bisa dipesan di diler-diler terdekat,
Kendati demikian jumlah di atas belum termasuk biaya pasang. Anda perlu menyiapkan dana tambahan untuk menyematkan dua komponen tersebut.
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
30 Maret 2025, 10:38 WIB
27 Maret 2025, 11:10 WIB
26 Maret 2025, 16:00 WIB
24 Maret 2025, 16:00 WIB
22 Maret 2025, 07:00 WIB
Terkini
30 Maret 2025, 12:00 WIB
Pertamina Patra Niaga melakukan penyesuaian harga BBM, disebut sebagai hadiah Lebaran 2025 bagi pengendara
30 Maret 2025, 10:38 WIB
PT YIMM mengklaim penjualan Yamaha Gear Ultima 125 Hybrid baik, unit dikirim ke konsumen mulai Aprl 2025
30 Maret 2025, 08:00 WIB
Pelaksanaan contraflow di tol Jakarta Cikampek dihentikan karena kepadatan lalu lintas sudah mulai berkurang
30 Maret 2025, 07:00 WIB
Beijing Hyundai ungkap teaser EV terbaru yang digadang sebagai Ioniq 4, modal hadapi persaingan di China
30 Maret 2025, 06:00 WIB
Mitsubishi XForce Ultimate with Diamond Sense dilengkapi Adaptive Cruise Control untuk memudahkan pengemudi
29 Maret 2025, 20:01 WIB
Pit Stop Mudik Respiro kembali hadir menyapa para pemudik terkhusus pengguna sepeda motor di Lebaran 2025
29 Maret 2025, 17:00 WIB
Mitsubishi New Xpander menjadi salah satu model yang diandalkan masyarakat untuk mudik ke kampung halaman
29 Maret 2025, 14:08 WIB
BYD buka posko mudik Lebaran di sejumlah lokasi strategis untuk memudahkan masyarakat pulang kampung