Motor Listrik Honda Icon e: dan Cuv e: Debut Dunia Hari Ini

Motor listrik Honda Icon e: dan Cuv e: resmi meluncur untuk pasar otomotif Tanah Air hari ini (09/10)

Motor Listrik Honda Icon e: dan Cuv e: Debut Dunia Hari Ini

KatadataOTO – Pasar motor listrik resmi kedatangan produk baru. Hal ini dilakukan setelah AHM (Astra Honda Motor) meluncurkan dua kendaraan roda dua anyar.

Tidak hanya satu model saja, namun mereka langsung memperkenalkan dua kendaraan ramah lingkungan di Cikarang, Jawa Barat pada Rabu (9/10).

Hal ini dilakukan demi memenuhi kebutuhan konsumen di Tanah Air. Selain itu agar menarik minat masyarakat guna beralih dari kendaraan konvensional.

"Honda Icon e: dan Honda Cuv e: merupakan wujud komitmen kami untuk memenuhi harapan dan kebutuhan konsumen," ujar Susumu Mitsuishi, President Director AHM.

Motor Listrik Baru Honda
Photo : KatadataOTO

Lebih jauh Mitsuishi menjelaskan kalau kedua motor listrik baru Honda bisa diandalkan untuk berbagai kegiatan. Pasalnya menawarkan sejumlah kelebihan di segmen kendaraan roda dua elektrik.

Seperti memiliki kelincahan hingga daya tahan dan ketangguhan. Diharapkan mampu memenuhi kebutuhan mobilitas konsumen di Tanah Air.

"Kami merancangnya dengan inovasi yang mengedepankan kualitas dan standar keamanan tinggi sehingga konsumen akan merasa aman serta nyaman saat berkendara motor listrik Honda di manapun mereka berada," ia menambahkan.

Mitsuishi pun berharap kalau Honda Icon e: maupun Cuve e: bisa diterima baik oleh konsumen di dalam negeri. Apalagi bagi pencinta otomotif jika ingin beralih dari kendaraan konvensional.


Terkini

news
Ganjil genap Jakarta

Ganjil Genap Jakarta 24 Oktober 2024, Ada Demo Buruh di Istana

Ganjil genap Jakarta 24 Oktober 2024 bakal mengawal aksi demo buruh di beberapa lokasi termasuk depan istana

news
Jadwal dan Lokasi SIM keliling Bandung hari ini

Jadwal dan Lokasi SIM Keliling Bandung Hari Ini 24 Oktober

Pemohon bisa menggunakan fasilitas SIM keliling Bandung untuk melakukan perpanjangan, berikut lokasinya

news
Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 24 Oktober, Simak Jadwalnya

Lokasi SIM Keliling Jakarta Hari Ini 24 Oktober, Simak Jadwalnya

Polda Metro Jaya terus mengoperasi SIM Keliling Jakarta, buat hari ini tersedia di lima lokasi berbeda

motor
Kredit motor Honda lewat PT FIF

PT FIF Raih Laba Bersih Rp 3,3 Triliun Dalam 9 Bulan Pertama 2024

PT FIF raih laba bersih sebesar Rp 3,3 triliun dalam 9 bulan pertama 2024 atau meningkat sebesar 8,8 persen

motor
Honda CBR150R

Honda CBR150R Hadir dengan Warna Baru, Makin Agresif

Honda CBR150R kini telah ditambahkan warna baru yang lebih agresif sehingga menjadikannya lebih gagah

mobil
Toyota Hilux Rangga Pikat Pembeli di Jawa Tengah

Toyota Hilux Rangga Pikat Konsumen di Jawa Tengah

Hadir perdana di pameran GIIAS Semarang 2024, Toyota Hilux Rangga memikat calon konsumen di Jawa Tengah

news
GIIAS Semarang 2024 Resmi Dibuka, Goda Masyarakat Jawa Tengah

GIIAS Semarang 2024 Resmi Dibuka, Goda Masyarakat Jawa Tengah

Pameran otomotif GIIAS Semarang 2024 diharapkan jadi stimulan masyarakat untuk membeli kendaraan baru

mobil
Honda CR-V Hybrid

Honda Ungkap Unit di Indonesia Belum Terdampak Recall Feul Pump

Honda menegaskan bahwa unit di Indonesia belum terdampak Recall Feul Pump yang terjadi di Amerika Serikat