Cek Harga LMPV November 2024, Mulai Rp 200 Jutaan
11 November 2024, 09:00 WIB
Skema kredit Toyota Avanza di Maret 2024 cukup menarik karena cicilannya bisa dimulai dari Rp 4 jutaan
Oleh Adi Hidayat
KatadataOTO – Toyota Avanza masih menjadi salah satu mobil paling banyak diminati oleh masyarakat di Indonesia. Hal ini terlihat dari angka wholesales di Januari 2024 yang mencapai 3.889 unit.
Mobil yang diluncurkan pada akhir 2021 ini dijual dengan harga cukup kompetitif. Berdasarkan situs resmi, unit dapat dibeli mulai dari Rp 237,1 juta hingga Rp 274,5 juta.
Sebagai generasi ketiga, Toyota Avanza memiliki tampilan yang lebih agresif bila dibandingkan model sebelumnya. Grilnya kini berukuran besar dan garis aerodimanikanya pun tegas guna membuatnya makin sporti.
Masuk ke dalam kabin, kesan mewah juga terlihat berkat penggunaan aksen krom di beberapa bagian. Langkah ini membuat tampilan kabin menjadi lebih apik jika dibandingkan warna hitam sepenuhnya.
Tersedia juga sebuah head unit berteknologi layar sentuh berukuran 9 inci serta bisa terkoneksi ke smartphone. Berkat ini maka pemilik kendaraan dapat berkomunikasi meski di tengah perjalanan.
Menariknya lagi, Toyota telah menambahkan long soda mode yang cocok digunakan saat perjalanan jarak jauh. Fitur ini berfungsi membuat sandarn kursi baris kedua rebah hingga rata dengan jok baris ketiga.
Toyota Avanza G CVT dibekali mesin berkapasitas 1.496 cc bertenaga 104 hp pada 6.000 rpm dan torsi 137 Nm di 4.200 rpm. Performa itu sudah terbukti cukup memenuhi kebutuhan berkendara masyarakat di berbagai kondisi jalan.
Untuk memudahkan masyarakat maka Toyota telah bekerjasama dengan sejumlah perusahaan pembiayaan. Berkat ini maka pelanggan bisa melakukan pembelian kendaraan lebih mudah.
Perhitungan tidak mengikat dan bisa berubah sewaktu-waktu
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
11 November 2024, 09:00 WIB
03 November 2024, 08:45 WIB
24 Oktober 2024, 19:00 WIB
05 Oktober 2024, 14:00 WIB
15 September 2024, 15:00 WIB
Terkini
12 November 2024, 22:00 WIB
Bengkel asal Purwokerto Psycho Engine meracik mesin ATV pakai Supercharger dengan rangka bergaya Bobber
12 November 2024, 21:00 WIB
Astra tol Cipali mulai lakukan beberapa persiapan dalam menyambut libur akhir tahun yang segera terselenggara
12 November 2024, 20:00 WIB
Budi menjelaskan bahwa konsumen yang berniat membeli Chery J6 di GJAW 2024 harus inden sampai Februari 2025
12 November 2024, 19:08 WIB
Kembali hadirkan SPKLU yang mudah dijangkau pemilik EV, Voltron perluas jaringannya bersama Indosat Business
12 November 2024, 18:04 WIB
Penjualan mobil Astra Oktober 2024 naik dari bulan sebelumnya dengan Toyota mendominasi pencapaian perusahaan
12 November 2024, 17:23 WIB
Chery baru saja membuka diler anyar di Margonda untuk memanjakan konsumen mereka yang berada di Depok
12 November 2024, 17:00 WIB
Pameran IMOS 2024 sukses digelar dan menjaring 98 ribu pengunjung dengan transaksi hampir Rp 70 miliar
12 November 2024, 16:00 WIB
Skema kredit Syariah BYD Seal cukup beragam sehingga memudahkan masyarakat dalam menentukan paket yang diambil