Honda Brio Sudah Enam Tahun Tidak Ganti Generasi Karena Laris
27 Oktober 2024, 07:00 WIB
Menjadi salah satu mobil terlaris di Tanah Air periode 2022, berikut ini skema cicilan Honda Brio Januari 2023
Oleh Serafina Ophelia
TRENOTO – Honda Brio menjadi salah satu mobil terlaris di Tanah Air periode 2022. Mobil tersebut bahkan menjadi tulang punggung penjualan Honda selama satu tahun belakangan.
Memasuki tahun baru harga Honda Brio masih belum mengalami penyesuaian. Paling rendah di Rp157.9 juta untuk Brio Satya S MT dan paling tinggi ialah varian Urbanite di angka Rp237.4 juta.
Tersedia dalam 7 varian berbeda ukurannya sama yakni panjang 3.815 mm, lebar 1.680 mm dan tinggi 1.485 mm. Ketujuh varian tersebut tersedia dalam pilihan transmisi manual maupun otomatis.
Pantauan TrenOto, Selasa (3/1) di situs resmi Honda banderol tiap varian Honda Brio sama dengan sebelumnya. Bagi Anda yang berminat untuk membeli hatchback ini berikut TrenOto coba rangkum skema cicilannya.
Brio Satya S MT, Rp157.9 juta TDP Rp23.685 juta
Brio Satya E MT, Rp171.6 juta TDP Rp25.740 juta
Brio Satya E CVT, Rp188 juta TDP Rp28.2 juta
Brio RS MT, Rp217.6 juta TDP Rp32.64 juta
Brio RS CVT, Rp227.6 juta TDP Rp34.14 juta
Brio RS Urbanite MT, Rp227.4 juta TDP Rp34.11 juta
Brio RS Urbanite CVT, Rp237.4 juta TDP Rp35.61 juta
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
27 Oktober 2024, 07:00 WIB
06 Oktober 2024, 14:16 WIB
16 September 2024, 10:00 WIB
15 September 2024, 20:00 WIB
23 Agustus 2024, 19:00 WIB
Terkini
18 November 2024, 22:00 WIB
20 mobil terlaris Oktober 2024 menjadi perhatian banyak orang karena BYD M6 berhasil masuk ke dalam daftar
18 November 2024, 21:00 WIB
Jorge Martin baru saja menempatkan diri sebagai juara dunia MotoGP 2024 usai unggul atas Francesco Bagnaia
18 November 2024, 20:37 WIB
Dapat bantu mencegah kecelakaan, pengamat kembali sorot aturan soal penyitaan truk yang tidak laik jalan
18 November 2024, 18:00 WIB
Sejumlah pabrikan seperti Neta, Mitsubishi sampai Wuling akan menyediakan program menarik di GJAW 2024
18 November 2024, 17:00 WIB
Ditawarkan Rp 860 jutaan namun daya jelajah 200 km, simak modal mobil listrik Mazda MX-30 di Indonesia
18 November 2024, 16:00 WIB
Berikut daftar harga Vespa matic pada November 2024, LX 125 menjadi yang termurah dengan banderol Rp 40 jutaan
18 November 2024, 14:14 WIB
Ada kemungkinan harga mobil OTR tahun depan naik imbas PPN 12 persen, Honda mulai siapkan strategi penjualan
18 November 2024, 13:00 WIB
Penjualan mobil Oktober 2024 berhasil tumbuh namun Toyota justru mengalami tekanan dibanding bulan sebelumnya