3 Pilihan Hyundai Stargazer Bekas di Mei 2025, Ada TDP Rp 20 Juta
11 Mei 2025, 08:00 WIB
Bisa menjadi salah satu alternatif membeli mobil bekas, berikut ini adalah cara beli mobil di pelelangan
Oleh Serafina Ophelia
TRENOTO – Membeli mobil bekas bisa jadi alternatif bagi Anda yang memiliki budget terbatas. Cara lain yang bisa dilakukan adalah dengan mengikuti proses lelang. Namun untuk menghindari penipuan ataupun kerugian, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan.
Tentunya harus terlebih dulu memastikan kualitas dan legalitas balai lelang. Caranya juga terbilang mudah yakni dengan memperhatikan terlbih dulu detail pada laman resminya seperti sosial media hingga nomor rekening untuk membeli NPL (Nomor Peserta Lelang).
Perlu diingat balai lelang resmi pastinya sudah memiliki nomor rekening instansi dan bukan atas nama perorangan. Tidak hanya itu pihak balai lelang punya pool penyimpanan kendaraan yang akan dilelang nantinya.
Selengkapnya berikut ini adalah cara beli mobil di pelelangan.
Untuk mengikuti proses lelang secara online, peserta perlu melakukan pendaftaran terlebih dulu di laman resmi yang tersedia. Ada sejumlah data yang diperlukan, misalnya KTP serta nomor rekening.
Umumnya peserta juga akan diminta membayar uang jaminan atau deposit sebagai salah satu syarat untuk verifikasi sebagai peserta lelang.
Saat ini ada beberapa balai lelang online terpercaya yang bisa diikuti, misalnya Ibid dan JBA. Di layanan legal tersebut grade kendaraan sudah diklasifikasi dan telah melalui inspeksi terlebih dulu.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
11 Mei 2025, 08:00 WIB
20 April 2025, 13:20 WIB
19 April 2025, 18:16 WIB
17 April 2025, 09:00 WIB
13 April 2025, 11:00 WIB
Terkini
17 Mei 2025, 14:58 WIB
Touring perayaan satu dekade Nmax dan JMC diinisiasi Yamaha, libatkan berbagai generasi motor Nmax dan Xmax
17 Mei 2025, 13:00 WIB
Damri siapkan 200 bus listrik baru sebagai armada TransJakarta yang jadi andalan mobilitas warga Ibu Kota
17 Mei 2025, 11:00 WIB
Kehadiran Chery Tiggo 8 CSH mencuri perhatian penggemar otomotif di Indonesia karena harganya terjangkau
17 Mei 2025, 09:00 WIB
Bakal fokus mempersiapkan kehadiran DST Concept, Mitsubishi masih belum mau luncurkan Xpander Hybrid di RI
17 Mei 2025, 07:15 WIB
Penjualan Mitsubishi tahun fiskal 2024 kembali turun, Xpander pun berhasl menjadi penyelamat perusahaan
16 Mei 2025, 21:00 WIB
Toyota Indonesia gelar pendampingan TEY di Sumatera Barat untuk mematangkan visi dan misi proposal proyek lingkungan
16 Mei 2025, 20:22 WIB
PT MMKSI resmi meluncurkan versi terbaru Mitsubishi Xpander dan Xpander Cross hari ini, simak daftar harganya
16 Mei 2025, 18:00 WIB
Toyota bZ4X Touring atau bZ Woodland punya dimensi sedikit lebih panjang dan tampilannya semakin sporti