Daihatsu Sigra Bekas Lansiran 2023, Ada DP Rp 2 jutaan
16 November 2024, 13:00 WIB
Bisa menjadi salah satu alternatif membeli mobil bekas, berikut ini adalah cara beli mobil di pelelangan
Oleh Serafina Ophelia
TRENOTO – Membeli mobil bekas bisa jadi alternatif bagi Anda yang memiliki budget terbatas. Cara lain yang bisa dilakukan adalah dengan mengikuti proses lelang. Namun untuk menghindari penipuan ataupun kerugian, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan.
Tentunya harus terlebih dulu memastikan kualitas dan legalitas balai lelang. Caranya juga terbilang mudah yakni dengan memperhatikan terlbih dulu detail pada laman resminya seperti sosial media hingga nomor rekening untuk membeli NPL (Nomor Peserta Lelang).
Perlu diingat balai lelang resmi pastinya sudah memiliki nomor rekening instansi dan bukan atas nama perorangan. Tidak hanya itu pihak balai lelang punya pool penyimpanan kendaraan yang akan dilelang nantinya.
Selengkapnya berikut ini adalah cara beli mobil di pelelangan.
Untuk mengikuti proses lelang secara online, peserta perlu melakukan pendaftaran terlebih dulu di laman resmi yang tersedia. Ada sejumlah data yang diperlukan, misalnya KTP serta nomor rekening.
Umumnya peserta juga akan diminta membayar uang jaminan atau deposit sebagai salah satu syarat untuk verifikasi sebagai peserta lelang.
Saat ini ada beberapa balai lelang online terpercaya yang bisa diikuti, misalnya Ibid dan JBA. Di layanan legal tersebut grade kendaraan sudah diklasifikasi dan telah melalui inspeksi terlebih dulu.
Artikel Terpopuler
Artikel Terkait
16 November 2024, 13:00 WIB
11 November 2024, 11:21 WIB
07 November 2024, 09:00 WIB
03 November 2024, 13:00 WIB
26 Oktober 2024, 14:10 WIB
Terkini
22 November 2024, 18:00 WIB
Suzuki Jimny 5 Pintu White Rhino Edition akhirnya meluncur di ajang Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW 2024)
22 November 2024, 17:00 WIB
Mobil listrik Aletra L8 hadir di pameran GJAW 2024 mengisi segmen MPV, jadi salah satu pesaing baru BYD M6
22 November 2024, 16:16 WIB
BAIC BJ40 Plus dengan aksesoris lengkap hadir meramaikan ajang Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW 2024)
22 November 2024, 15:37 WIB
Hadir perdana di pameran GJAW 2024, ini tampilan dua mobil listrik Zeekr yang bakal dipasarkan di RI
22 November 2024, 13:00 WIB
PPN 12 persen akan berlaku 2025, Honda Bali optimis bisa pertahankan penjualan berdasarkan 2 hal berikut
22 November 2024, 11:52 WIB
GJAW 2024 berlangsung di ICE BSD, Tangerang Selatan mulai 22 November-1 Desember 2024, diramaikan 80 peserta
22 November 2024, 11:00 WIB
HMID mengaku akan meluncurkan mobil listrik baru di Desember 2024, kemungkinan adalah Hyundai Kona N Line
22 November 2024, 10:00 WIB
Ganjil genap Puncak 22 November 2024 kembali diterapkan untuk mengatasi kepadatan di kawasan tersebut