Wuling Cortez Darion PHEV Incar Konsumen yang Ragu Pada EV
30 November 2025, 07:00 WIB
Avanza dan Xenia 2022 yang semakin mewah akan mengancam pasar Wuling Cortez yang berada satu tingkat di atasnya
Oleh Denny Basudewa
TRENOTO – Toyota Avanza dan Xenia 2022 hadir dengan membawa sejumlah ubahan menarik. Mobil kembar yang kerap mendominasi pasar Low MPV ini dipercaya akan memakan pasar di atasnya.
Avanza dan Xenia 2022 generasi ketiga ini bisa dibilang sudah naik kelas. Tidak hanya mengbah penampilan yang lebih futuristik, namun kendaraan ini juga mendapat sentuhan pada interior, mesin hingga fitur keselamatan.
Dari penampilan, praktis tidak ada sedikit pun jejak dari generasi sebelumnya. Keduanya kini makin modern dengan garis desain kekinian.
Kita mulai dari godaan tampilan depan melalui kombinasi grille besar, lampu utama sipit berteknologi LED plus lampu kabut atau fog lamp tinggi. Nuansa ini juga mengalir deras ke arah buritan, catatan pada desain bagian ini kerap disebut memiliki garis yang mirip kompetitor besarnya Mitsubishi Xpander.
Masuk ke dalam kabin, tentunya duo Low MPV ini mengadopsi beragam penyempurnaan dibandingkan generasi sebelumnya. Keseluruhan penumpang dimanjakan oleh aura desain yang elegan, kenyamanan 7 penumpang dan tentunya kelengkapan beragam fitur terkini. Khusus untuk Veloz 2022 terdapat tambahan unsur kemewahannya saat berada di dalam kabinnya.
Lalu ubahan apa yang membuat pelopor Low MPV ini dianggap naik kelas? Lalu apa saja alasan sehingga dianggap pantas mengancam kompetitor di atasnya?
Artikel Terpopuler
1
2
3
4
5
Artikel Terkait
30 November 2025, 07:00 WIB
06 November 2025, 08:00 WIB
19 September 2025, 13:00 WIB
08 Agustus 2025, 08:00 WIB
22 Juli 2025, 21:00 WIB
Terkini
01 Januari 2026, 17:00 WIB
Sedan ramah lingkungan Xpeng P7+ mendapatkan pembaruan sebagai model global, akan dijual di 36 negara
01 Januari 2026, 15:00 WIB
Polda Metro Jaya ungkap setidaknya ada 227.6262 pelanggaran yang terjaring tilang ETLE Statis di Jakarta
01 Januari 2026, 13:00 WIB
MPV 7-seater Hyundai Stargazer Cartenz disulap jadi ambulans guna memudahkan proses evakuasi di Sumatera
01 Januari 2026, 11:12 WIB
Setelah tahun baru 2026 harga BBM di SPBU swasta, terkhusus RON 92 turun dengan besaran yang bervariasi
01 Januari 2026, 09:00 WIB
Kementerian Perindustrian ajukan insentif untuk otomotif pada Kementerian Keuangan dengan skema yang matang
01 Januari 2026, 07:00 WIB
Di awal tahun, Pertamina melakukan penyesuaian harga BBM terutama untuk Pertamax series di sejumlah wilayah
01 Januari 2026, 06:00 WIB
Agar memanjakan para pengendara di libur tahun baru, SIM keliling Bandung tetap dihadirkan pihak kepolisian
31 Desember 2025, 18:00 WIB
Mayoritasnya merupakan mobil baru asal Tiongkok, kemudian telah dibekali teknologi hybrid maupun EREV